Bolatimes.com - Pemain Timnas Voli Putra Indonesia Dimas Saputra dipastikan batal memperkuat tim voli Uni Emirat Arab (UEA) Hatta Social Cultural Sports Club. Tes Calon Pengawa Negeri Sipil (CPNS) menjadi alasannya.
Dimas Saputra memutuskan batal ke UEA karena ingin mengikuti tes CPNS. Hal itu diungkap oleh ASP Agency dalam postingannya, Senin (8/8/2023).
"Kami jelaskan disini bahwa akhirnya Dimas Saputra tidak jadi akan bergabung ke Hatta Sport Club karena Dimas kan lebih memilih untuk mengikuti test CPNS dan menempuh pendidikan sebagai PNS di sebuah Instansi Negara," tulis akun @aspagency.id.
Dengan keputusan tersebut, Dimas Saputra batal membersamai pemain voli Indonesia Rendy Febriant Tamamilang serta pelatih Pascal Wilmar yang juga bergabung ke Hatta Social Cultural Sports Club.
Terkait nasib Dimas Saputra di Timnas Voli Putra Indonesia, pihak agensi menyerahkan keputusan kepada PBVSI. Mengingat, timnas akan menghadapi Asian Games 2023.
"Kami sudah dihubungi oleh pihak Instansi terkait tentang rencana tersebut, dan juga kami belum mengetahui status Dimas Saputra ke timnas karena itu adalah kewenangan PBVSI," sambungnya.
Baca Juga:
Viral Marc Klok Terciduk Lempar Botol Minuman ke Penonton usai Persib Bandung Digulung Persis Solo
Dimasa Saputra sebelumnya menjadi bagian Timnas Voli Putra Indonesia dalam kejuaraan SEA V League 2023. Ia ikut mengantarkan Merah Putih menyabet gelar juara dalam kejuaraan voli tingkat Asia Tenggara tersebut.
Berita Terkait
-
Dicoret dari Timnas Voli Putra Indonesia untuk Asian Games 2023, Rivan Nurmulki Tulis Pesan Menyentuh
-
Kejuaraan Voli Asia 2023: Timnas Voli Putra Indonesia Lawan Thailand untuk Perebutan Posisi 9
-
Jadwal Siaran Langsung Timnas Voli Putra Indonesia vs India di Kejuaraan Voli Asia 2023
-
Jadwal Siaran Langsung Timnas Voli Putra Indonesia vs Korea Selatan di Kejuaraan Voli Asia 2023
-
Lolos ke Babak 12 Besar AVC Championship 2023, Timnas Voli Putra Indonesia Ditantang Tim Tangguh Korea Selatan
-
Jadwal 12 Besar Kejuaraan Voli Asia 2023: Timnas Voli Putra Indonesia vs Korea Selatan
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 12 Besar Kejuaraan Voli Asia 2023, Termasuk Timnas Voli Putra Indonesia
-
Ranking Terbaru Timnas Voli Putra Indonesia, Meroket usai Kalahkan Kazakhstan
-
Hasil AVC Championship 2023: Timnas Voli Putra Indonesia Taklukkan Kazakhstan 3-1
-
Jadwal Timnas Voli Putra Indonesia vs China di Kejuaraan Voli Asia 2023
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports
-
Tim Monster Energy Yamaha Gelar Uji Coba Privat Jelang MotoGP Amerika Serikat