Bolatimes.com - Sepak bola menjadi salah satu jenis olahraga populer di dunia dengan menggunakan bola besar sebagai alat memainkan permainan ini.
Antusias masyarakat terhadap sepak bola sangat tinggi, karena itu dorongan untuk berjalannya kompetisi secara rutin terus mengalir.
Jalannya pertandingan sepak bola tak lepas dari deretan orang yang memainkannya, tercatat ada 11 orang yang berada di dalam satu tim.
Baca Juga:
Shin Tae-yong Ungkap Alasan Tolak Pandang Remeh Timor Leste di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023
Jadi butuh setidaknya 22 orang dari dua tim untuk bisa memainkan permainan ini, ketentuan mengenai jumlah pemain ini sudah termuat dalam aturan.
Selain itu aturan tersebut juga telah ditetapkan Dewan Asosiasi Sepak Bola Internasional (IFAB), lantas apa alasan yang menjadi penyebab harus ada 11 orang dalam satu tim.
Perilah jumlah pemin yang terdapat dalam satu tim sepak bola saat bertanding ini dimulai pada abad k-18, tepatnya di Inggris.
Berasal dari sebuah permainan yang disebut folk football, berisikan 15 hingga 21 pemain untuk kemudian pertandingan baru bisa digelar.
Setelahnya di tahun 1863, sekelompok mahasiswa di Universitas Cambridge, Inggris mencetuskan era sepak bola modern di Tanah Britania Raya.
Ketetapan jumlah pemain sebanyak 11 orang yang kemudian diadopsi dan diterapkan oleh Federasi Sepak Bola Inggris (FA) di tahun tersebut.
Baca Juga:
PSSI Akui JIS Megah Layaknya Stadion Eropa, Tapi Belum Bisa Dipakai untuk FIFA Matchday
Di laman resmi Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) disebutkan bahwa posisi penjaga gawang secara khusus baru ditetapkan pada salah satu pemain di tahun 1871 dalam sebuah laga.
Sementara itu menurut buku Inverting the Pyramid: The History if Soccer Tactics yang terbit pada 2013 disebutkan penjelasan mengenai munculnya formasi.
Pertama kali hadir di abad ke-19, berbentuk 1-1-8 dengan rincian 1 orang pemain bertahan, 1 tengah dan 8 dalam penyerangan.
Kemudian 2-3-5, dua pemain bertahan, tiga gelandang dan 5 penyerang di mana penggunaan formasi dipakai agar pemain tak mendahului laju bola atau melanggar offside.
Karena itulah 11 pemain dalam tim sepak bola memiliki posisi masing-masing dengan peran masing-masing pula dan sesuai dengan kebutuhan formasi.
Berita Terkait
-
Lolos ke Babak 16 Besar Piala Asia, Bung Towel Tetap Kritik Shin Tae-yong: Tidak Sesuai Kinerja dan Janji
-
Tiga 'Ritual' Stefano Beltrame Sebelum Bertanding, Sudah Dipraktikkan di Persib, Belum?
-
Di Hadapan Menpora, Bos Persib Ajak Semua Pihak Perbaiki Sepak Bola Indonesia
-
Bukan Naturalisasi, Indra Sjafri Kasih Tahu Resep agar Timnas Indonesia Lebih Baik di Masa Depan
-
Mengenang Kepergian Mega Bintang Diego Maradona Tiga Tahun Lalu, AFA Tulis Pesan Menyentuh
-
Pemain Ajax Amsterdam Berdarah Maluku Kagum dengan Sepak bola Indonesia: Suporternya Keren, di Belanda Banyak Protes
-
Kamu Harus Tahu, Ini Luas Lapangan Sepakbola Standar Nasional
-
Mirisnya Sepak Bola Putri Indonesia: Jadi yang Terburuk di ASEAN, Kalah dari Timor Leste
-
Heboh Bung Towel Duga Shin Tae-yong Pakai Buzzer: Menurut Saya Agak Aneh Aja
-
Darius Sinathrya Ungkap Biaya Sekolah Sepak Bola Sang Anak di Prancis, Capai Rp 1 Miliar
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Pelatih Prawira Harum Bandung David Singleton Kemenangan Kebanggan Semua
-
Prawira Harum Bandung Ikuti Jejak Pelita Jaya di BCL Asia 2024
-
Prawira Harum Bandung Jalani Laga Hidup Mati di BCL Asia 2024
-
Duel Mike Tyson vs Jake Paul: Pertarungan Ekshibisi akan Tayang di Netflix
-
Unik! Kartu Merah Berbentuk Lingkaran Pada Laga FA Cup Brentford kontra Wolves
-
Kamu Bisa Seperti Shella Bernadetha, Perhatikan 4 Teknik Dasar Main Bola Voli untuk Pemula
-
Mengenal Sosok Pebasket Cantik Dewa Ayu Made Sriartha, Kamu Harus Tahu Ini Posisi dan Tinggi Badan Ideal Atlet Basket
-
Kamu Harus Tahu Ini 5 Model Bikini untuk Atlet Renang, Kenali juga Bahan yang Nyaman
-
Kamu Harus Tahu, Ini Luas Lapangan Sepakbola Standar Nasional
-
Ditinggal Nikah Pratama Arhan, Sang Mantan Marshella Aprilia Tegaskan Baru Sebulan Putus