Bolatimes.com - Link live streaming Porto vs Inter Milan pada laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions. Laga ini akan digelar di Stadion Do Dragao, Rabu (15/3/2023) dini hari pukul 03:00 WIB.
Pada laga leg pertama 22 Februari lalu, Inter menang tipis 1-0 berkat gol telat Romelu Lukaku pada menit ke-86.
Satu nilai minus untuk Porto, tim asuhan pelatih Sergio Conceicao ini takkan diperkuat sang gelandang andalan, Otavio yang mendapatkan dua kartu kuning di leg pertama.
Baca Juga:
Jelang FIFA Matchday, Gelandang Timnas Indonesia Sudah Tak Sabar Bertemu Elkan Baggott
Pemain internasional Portugal tersebut akan absen di leg kedua di kandang Porto ini.
Ihwal performa terkini, Porto menang dengan skor 3-2 atas Estoril di lanjutan Liga Portugal akhir pekan kemarin di Dragao.
Performa Porto di kandang sendiri musim ini sangat bagus. Dari 20 laga kandang musim ini di semua kompetisi, klub berjuluk The Dragons ini mampu meraih 16 kemenangan, sekali imbang, serta tiga kekalahan.
Baca Juga:
Rumput GBK Rusak Parah Gara-gara Konser BLACKPINK, Pendukung Sepak Bola dan K-Pop Cekcok di Medsos
Ini kontras dengan Inter, yang tumbang di markas Spezia dengan skor 1-2 pada laga Liga Italia akhir pekan lalu.
Kondisi Inter semakin mengkhawatirkan karena mereka kalah di dua laga tandang terakhirnya. Sebelum tumbang di Spezia, armada Simone Inzaghi juga kalah saat bertandang ke Bologna di liga domestik.
Menariknya lagi, dari 10 kekalahan Inter musim ini di semua kompetisi, tujuh di antaranya terjadi ketika mereka bermain tandang.
Baca Juga:
Sukses Cetak Gol Debut di Cheltenham Town FC, Ini Kata Elkan Baggott
Link live streaming Porto vs Inter Milan klik tautan berikut ini.
Berita Terkait
-
Berbagai Kejutan Menarik di Sepanjang Musim Liga Champions
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Intip Potensi Lawan Berat Inter Milan Milan di Babak 16 Besar Liga Champion, Klub Ini Bisa Jadi Batu Sandungan
-
Pemain Keturunan Ini Sukses Bikin MU Pesakitan di Liga Champions, Benarkah Target Shin Tae-yong untuk Dinaturalisasi?
-
Belum Pulih 100 Persen, Radja Nainggolan Baru Bisa Debut di BRI Liga 1 Pada Tahun Depan
-
Atletico Bungkam Wakil Serie A Lazio, Tiket 16 Besar Sudah di Tangan
-
Jalan Tol Manchester City di Grup C Liga Champions, Pep Senyum Full
-
5 Skenario Man United Lolos 16 Liga Champions Termasuk Laga Formalitas Bayern Munchen
-
Debut di Inter Milan, Kiper Keturunan Indonesia Emil Audero Banjir Pujian, Disebut Lebih Baik dari Sosok ini
-
Emil Audero Debut di UCL, Calon Kiper Timnas Indonesia di 2024?
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib