Bolatimes.com - Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Amerika Selatan (CONMEBOL) baru saja digelar, Jumat (3/9/2021) pagi WIB. Hasilnya Argentina dan Brasil kompak menang atas lawannya masing-masing.
Brasil sukses mengamankan tiga poin setelah menekuk tuan rumah Chile dengan skor tipis 1-0. Pada pertandingan di Stadion Monumental David Arellano, Jumat (3/9/2021), gol tunggal kemenangan Brasil dicetak oleh Everton Riberio.
Kemenangan tersebut membuat Brasil masih memimpin klasemen sementara Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona CONMEBOL. Neymar cs mengumpulkan 21 poin dari tujuh pertandingan yang telah dijalani oleh Selecao.
Baca Juga:
Balasan Menohok Declan Rice, Minum dari Gelas yang Dilempar Fans Hungaria
Sementara Argentina juga meraih tiga poin. Pada laga di Estadio Olimpico de la UCV, Venezuela, timnas Argentina sukses mengalahkan Venezuela dengan skor telak 3-1.
Gol-gol Argentina dicetak oleh Lautaro Martinez (45+2'), Joaquin Correa (71'), dan Angel Correa (74'). Sementara Venezuela membalas satu gol lewat penalti Yeferson Soteldo (90+4').
Kemenangan tersebut membuat Lionel Messi dan kawan kawan berada di posisi kedua dengan berada dengan 15 poin dari tujuh pertandingan. Argentina terpaut enam poin dari Brasil dan unggul dari Ekuador di posisi ketiga.
Baca Juga:
Cyrus Margono, Kiper Berdarah Indonesia Dikontrak Klub Yunani Panathinaikos
Sementara Uruguay berada di posisi keempat dengan sembilan poin setelah bermain imbang 1-1 dengan Peru. Pada laga tersebut, Peru sempat memimpin lebih dulu lewat gol Renato Tapia sebelum disamakan Uruguay lewat gol G. D. Arrascaeta.
Berikut Hasil Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona CONMEBOL, Jumat (3/9/2021) pagi WIB.
Bolivia vs Kolombia (1-1)
Baca Juga:
Hungaria Vs Inggris, Southgate: Suporter Tuan Rumah seperti Dinosaurus
Ekuador vs Paraguay (2-0)
Venezuela vs Argentina (1-3)
Chile vs Brasil (0-1)
Baca Juga:
Tes DNA Anaknya Identik dengan Bepe, Amalia Fujiawati Tak Minta Hak Waris
Peru vs Uruguay (1-1)
Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona CONMEBOL.
Berita Terkait
-
MotoGP Argentina 2024 Dibatalkan
-
Real Madrid dan Man City Bersaing Dapatkan Jasa Penguasa Si Jalak Harupat sebagai Rekrutan Anyar
-
Timnas Argentina U-17 Kalah Dari Jerman U-17, Pelatih Diego Placente Tetap Merasa Bangga
-
Dramatis, Jerman Tundukkan Argentina Lewat Adu Penalti Berhak Melaju ke Final
-
Argentina vs Jerman Bentrok di Semifinal Piala Dunia U-17, Solo akan Jadi Sejarah Tim Bernafsu Juara
-
Mengenang Kepergian Mega Bintang Diego Maradona Tiga Tahun Lalu, AFA Tulis Pesan Menyentuh
-
Sebelum Ganti Rumput Jakarta International Stadium (JIS) Tidak Tergenang saat Hujan, Arya Sinulingga Angkat Bicara
-
Argentina U-17 Tembus Semifinal Usai Kalahkan Brazil 3-0, 'Si Setan Kecil' Borong 3 Gol
-
Bentrok Suporter vs Polisi Brasil, Lupakan Lionel Messi, Sokok Ini Jadi Pahlawan Argentina
-
Hasil dan Jadwal Piala Dunia U-17: Maroko Menang Dramatis, Argentina Pesta Gol, Dua Tiket Tersisa
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib