Bolatimes.com - Aturan disiplin ketat tampaknya tengah diterapkan oleh pelatih Antonio Conte kepada para penggawa Inter Milan. Tak hanya dari segi asupan makanan tetapi juga aktivitas seks para pemain.
Inter kembali melanjutkan tren positif di lanjutan Serie A. Terbaru mereka mempermalukan tuan rumah Torino dengan lesakan tiga gol tanpa balas.
Torehan itu membuat anak asuhan Antonio Conte menempel ketat Juventus yang saat ini nangkring di posisi puncak klasemen sementara Serie A. Kedua tim saat ini hanya terpaut satu poin saja.
Baca Juga:
Suporter Indonesia Ini Ungkap Fakta Miris Lainnya Usai Dipukuli di Malaysia
Tak ingin anak asuhnya tercecer dalam perolehan poin, mantan juru taktik Chelsea itupun menerapkan disiplin ketat pada Romelu Lukaku dkk. Seperti dikutip dari bleacherreport melansir dari L'Equipe, selain urusan asupan makanan, Conte juga meminta para pemainnya untuk membatasi aktivitas seks mereka.
"Saya meminta para pemain untuk membatasi aktivitas di ranjangnya dengan durasi pendek dengan menggunakan posisi di mana mereka di bawah pasangan mereka. Kenapa begitu, karena dengan begitu mereka tak membuang tenaga," jelasnya.
Lebih jauh juru taktik yang musim ini datang ke Inter menggantikan Luciano Spalleti itu menegaskan bahwa disiplin pemain itu sangat penting untuk diterapkan.
Baca Juga:
Ini Alasan N'Golo Kante Tolak PSG dan Pilih Tetap di Chelsea
"Kita semua bisa dengan mudah membuat aturan. Tapi seberapa mampu diterapkan secara efektif terutama saat masalah datang? Banyak yang menghindar atau menyerah saat itu terjadi, tapi tidak dengan saya," terangnya.
Inter sendiri saat ini menjadi salah satu kandidat kuat untuk merebut Scudetto musim ini. Selain berhasrat untuk memutus dominasi Juventus, Inter tercatat tak pernah mencicipi gelar tersebut sejak musim 2009-2010.
Baca Juga:
Eden Hazard Punya Mimpi Ingin Duet dengan Kylian Mbappe
Berita Terkait
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Intip Potensi Lawan Berat Inter Milan Milan di Babak 16 Besar Liga Champion, Klub Ini Bisa Jadi Batu Sandungan
-
Belum Pulih 100 Persen, Radja Nainggolan Baru Bisa Debut di BRI Liga 1 Pada Tahun Depan
-
Debut di Inter Milan, Kiper Keturunan Indonesia Emil Audero Banjir Pujian, Disebut Lebih Baik dari Sosok ini
-
Emil Audero Debut di UCL, Calon Kiper Timnas Indonesia di 2024?
-
6 Tim Ini Dipastikan Lolos ke Babak 16 Besar Liga Champions 2023/2024
-
3 Pemain Keturunan yang Mungkin Susul Nathan Tjoe-A-On Naturalisasi, Ada Bintang Inter Milan
-
Soal Naturalisasi Kiper Inter Milan Emil Audero, PSSI: Tunggu Tanggal Mainnya
-
Akmal Marhali Minta Pemain Timnas Dititipkan ke Inter Milan, Coach Justin: Tak Segampang Itu!
-
Derbi Milan, Inter Milan Bantai AC Milan 5-1
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib