Bolatimes.com - Manchester City secara dramatis menundukkan Liverpool di ajang Community Shield. Berikut sejumlah fakta menarik di laga tersebut.
Pada pertandingan di Stadion Wembley, London, Minggu (4/5/2019) malam WIB, Manchester City memimpin lebih dulu lewat gol Raheem Sterling di babak pertama.
Namun Liverpool mampu menyamakan kedudukan lewat sundulan Joël Matip di babak kedua dan hasil imbang 1-1 bertahan hingga waktu normal 90 menit usai sehingga harus ditentukan lewat babak adu penalti.
Baca Juga:
Bantai Myanmar 5-0, Indonesia Lolos ke Semifinal Piala AFF U-15 2019
Manchester City akhirnya memenangi adu penalti tersebut dengan skor 5-4 setelah semua pemainnya yang menjadi penendang penalti melakukan tugasnya dengan baik.
Berikut fakta - fakta menarik usai Manchester City mengalahkan Liverpool guna menjuarai Community Shield seperti dihimpun dari Bbc Sport.
1. Manchester City telah memenangkan Community Shield untuk keenam kalinya dan merupakan tim pertama yang mempertahankan trofi sejak Arsenal pada Agustus 2015.
Baca Juga:
Jelang Hadapi Filipina di Piala AFF U-18, Ini Motivasi Fakhri Husaini
2. Man City adalah tim pertama yang memenangkan Community Shield setelah memenangkan Liga Premier dan Piala FA di musim sebelumnya sejak Arsenal pada Agustus 2002 (mengalahkan Liverpool 1-0).
3. Termasuk kekalahan adu penalti, hanya Manchester United dan Chelsea (masing-masing sembilan) yang berakhir dengan kekalahan lebih banyak di final Community Shield daripada Liverpool (tujuh sama seperti Arsenal).
4. Di semua kompetisi, Man City hanya memenangkan dua dari 13 pertemuan terakhir mereka dengan Liverpool ( Seri 4, Kalah 7), namun mereka tidak terkalahkan dalam tiga pertandingan terakhir mereka melawan The Reds (Menang 1, Seri 2).
Baca Juga:
Bikin Haru, Ini Momen Lacazette saat Bertemu Anak Penderita Kebutaan
5. Gol pembuka Raheem Sterling untuk Manchester City adalah gol pertamanya melawan mantan timnya, Liverpool dalam pertemuan yang ke-11 kalinya melawan mereka di semua kompetisi.
Berita Terkait
-
4 Alasan Man United Harus Singkirkan Erik ten Hag
-
Xabi Alonso Benar-Benar akan Jadi Milik Liverpool, Bisa Bikin Bayern Muenchen Gigit Jari
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Gelandang Persib Banjir Dukungan Usai 1 vs 4: Declan Rice Hingga Ratusan Komentar
-
Jelang Jepang vs Indonesia, Persib dan Liverpool Kompak Lakukan Ini
-
Pemain Asal Liverpool Tegaskan Timnas Indonesia akan Jadi Pelampiasan Jepang: Tidak Punya Pilihan Lagi!
-
Roberto Mancini Menjadi Pelatih Termahal di Piala Asia 2023, Mengalahkan Bayaran Pep Guardiola di Manchester City
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib