Bolatimes.com - Manajer Tottenham Hotspur, Mauricio Pochettino, tidak menampik menyimpan rasa kecewa atas kekalahan anak asuhnya dari Liverpool. Ia merasa Harry Kane dan kolega harusnya bisa meraih kemenangan.
Tottenham menelan kekalahan dramatis 1-2 dari Liverpool pada pekan ke-32 Liga Primer Inggris di Anfield Stadium, Minggu (31/3/2019. Lebih menyakitkan lagi, hasil memalukan tersebut tercipta pada detik-detik akhir pertandingan.
Pemain bertahan Tottenham, Toby Alderweireld, membuat gol bunuh diri pada menit ke-90. Bermaksud menghalau tandukan Mohamed Salah, bola justru bergulir halus ke gawang sendiri.
Baca Juga:
Pemain FC Twente Ini Dukung Joey Suk Gabung Persija Jakarta
Pochettino mengaku menyesalkan gol bunuh diri tersebut. Sebab, ia merasa anak asuhnya sejatinya menguasai pertandingan dan layak untuk meraih kemenangan. Meski demikian, ia berharap pasukan Spurs bisa segara bangkit untuk meraih hasil positif pada laga-laga ke depan.
"Kami semua kecewa, tetapi pada saat yang sama kami harus senang dengan penampilan babak kedua. Kami sedikit kurang beruntung karena kebobolan gol kedua, padahal seharusnya kami unggul karena kami mendominasi Liverpool," kata Pochettino, dikutip dari BBC, Senin (1/4/2019).
"Tentu tidak ada yang ingin kalah, tetapi ini kekalahan berbeda dari yang kami derita saat melawan Southampton atau Burnley. Kami tidak bisa mengatakan positif tetapi sekarang kami mulai dari nol lagi dan mencapai apa yang kami inginkan," imbuhnya.
Baca Juga:
Jadwal Lengkap Laga Semifinal Piala Presiden 2019
Sementara itu, kekalahan atas Liverpool tidak membuat posisi Tottenham tergeser dari posisi ketiga klasemen sementara Liga Primer Inggris 2018/2019. Hanya saja, posisi Spurs terancam turun ke peringkat empat andai Arsenal memetik kemenangan atas Newscastle, Selasa (2/4/2019) dini hari WIB.
Berita Terkait
-
4 Alasan Man United Harus Singkirkan Erik ten Hag
-
Xabi Alonso Benar-Benar akan Jadi Milik Liverpool, Bisa Bikin Bayern Muenchen Gigit Jari
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Gelandang Persib Banjir Dukungan Usai 1 vs 4: Declan Rice Hingga Ratusan Komentar
-
Jelang Jepang vs Indonesia, Persib dan Liverpool Kompak Lakukan Ini
-
Pemain Asal Liverpool Tegaskan Timnas Indonesia akan Jadi Pelampiasan Jepang: Tidak Punya Pilihan Lagi!
-
Indra Sjafri Panggil Pemain Muda Tottenham Hotspur ke Timnas U-20, Han Willhoft-King Merespon Begini
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib