Bolatimes.com - Rasa bahagia menyelimuti ibunda Ibunda Cristiano Ronaldo, Maria Dolores Aveiro setelah memberikan hadiah kepada Paus Fransiskus.
Bukan hadiah biasa, Dolores memberikan jersey Portuhal milik anaknya lengkap dengan tanda tangan untuk pemimpin Gereja Katolik dunia.
Momen tersebut diketahui dari unggahan akun Instagram Maria Dolores pada Rabu (10/2/2022). Ia terlihat menyerahkan jersey Cristiano Ronaldo kepada Paus Fransiskus.
Baca Juga:
Kesadaran Menurun, Pelatih Persija Jakarta Dilarikan ke Rumah Sakit
Saat menyerahkan jersey tersebut, ibunda Ronaldo mengaku merasakan emosi unik. Hal itu dituliskannya melalui keterangan postingan.
"Emosi yang unik, banyak terima kasih," tulis Maria Dolores di keterangan postingannya.
Dinukil dari laporan Daily Mail pada Kamis (10/2/2022), momen tersebut terjadi setelah Cristiano Ronaldo gagal mencetak gol ketika Manchester United melawan Burnley.
Baca Juga:
Mengenal 3 Pemain Indonesia yang Gabung Klub Bosnia-Herzegovina
Kapten timnas Portugal tersebut gagal membawa The Red Devils meraih kemenangan saat melawan Burnley. Laga tersebut berakhir imbang 1-1.
Awalnya Manchester United unggul lebih dulu berkat gol Paul Pogba. Kemudian klub berjuluk The Clarets menyamakan kedudukan melalui Jay Rodriguez.
Berkat hasil imbang ini, Manchester United harus rela tergusur West Ham United dari posisi empat besar klasemen Liga Inggris. Kendati begitu, Setan Merah masih bisa menggeser The Hammer karena punya tabungan satu pertandingan.
Baca Juga:
Link Live Streaming Persipura Jayapura vs Persik Kediri, Duel Sore Ini
Sementara itu, hadiah yang didapatkan oleh Paus Fransiskus ini terbilang unik. Sebab, ia sebelumnya mengaku menyebut Lionel Messi yang notabene rival Ronaldo sebagai pesepak bola terbaik.
Berita Terkait
-
Drama Full Tegang 90 Menit Al Shabab vs Al Nassr, Cristiano Ronaldo sampai Ketar-ketir
-
Pemegang Gelar Top Skorer Euro Sepanjang Masa Cristiano Ronaldo Murka pada Wasit di Riyadh Season Cup 2024
-
5 Negara Calon Kuat Juara Euro 2024: Satu di Antaranya Tampil Sempurna di Babak Kualifikasi
-
Persib vs Persis: Bobotoh Minta Stefano Beltrame Buktikan Diri, 'Cristiano Ronaldo' Ikut Nimbrung
-
Romelu Lukaku Pencetak Gol Terbanyak Kualifikasi Euro 2024, Langkahi Cristiano Ronaldo Sekaligus Ukir Sejarah Baru
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Profil Stadion untuk Laga Timnas Indonesia vs Jepang: Pernah Buat Cristiano Ronaldo Menangis
-
Karim Benzema Dituding Kabur Tinggalkan Al Ittihad, Pelatih: Sudah Kehilangan Hasrat
-
Dihina Cristiano Ronaldo dengan Kekalahan telak, Benzema Hapus Akun Instagram
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini