Bolatimes.com - Bos Bali United, Pieter Tanuri menghabiskan uang miliaran rupiah untuk memborong saham PT Bali Bintang Sejahtera Tbk (BOLA).
Ia menggelontorkan dana miliaran rupiah untuk sekali transaksi pembelian saham sepak bola. Ia kembali menambah saham kepemilikannya di BOLA baru-baru ini.
Berdasarkan penelusuran terkait, dalam rentang 13 hingga 15 Desember tahun ini, pengusaha tersebut membeli 20,3 juta lembar saham dengan harga berkisar Rp 630 per lembar pada Senin (13/12/2021) lalu.
Baca Juga:
Dibebani Tugas Berat, Frank Lampard Ingin Bangkitkan Mental Skuad Everton
Kemudian, sehari setelahnya, ia kembali membeli 5,4 juta lembar saham dengan harga Rp 633,25. Mengutip informasi dari Bursa Efek Indonesia (BEI), ia juga secara beruntun membeli saham Rabu (15/12), Pieter membeli 3,6 juta lembar saham senilai Rp 653,47.
Secara akumulasi, Pieter mengelurkan uang hingga Rp 18,81 miliar untuk mencaplok sebagian besar saham tersebut.
Dengan demikian, saham BOLA yang dimiliki taipan tersebut saat ini sebanyak 2.388.253.320 lembar saham atau setara 39,80% dari sebelumnya yaitu 2.358.953.320.
Baca Juga:
Sebut Nama Asnawi, Yoo Jae-hoon Beri Wejangan untuk Pemain Indonesia
Pada pembukaan bursa efek Jumat (24/12/2021), saham BOLA naik 3,88% di Rp670 per saham dari penutupan sesi sebelumnya di Rp645. Secara year to date, performa BOLA cukup moncer sebesar 308,54%, demikian dimuat Suara.com.
(Suara.com/M Nurhadi)
Baca Juga:
Deretan Pemain Asia Tenggara yang Pernah Tampil di Liga Inggris
Berita Terkait
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
-
Shin Tae-yong Apresiasi Bantuan Erick Thohir, Timnas Indonesia U23 Bisa Berangkat Lebih Awal
-
Soal Kompetisi Liga 1 Ditunda, CEO Bali United dan Pelatih Berbeda Pandangan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini