Bolatimes.com - Bali United diliburkan selama sepekan pascaditundanya laga kontra PSIS Semarang. Waktu luang tersebut pun dimanfaatkan sejumlah pemain untuk berlibur atau bercengkerama dengan keluarga.
Ini seperti yang dilakukan salah satu gelandang skuat Serdadu Tridatu, Muhammad Taufiq. Pemain lincah yang lebih dikenal dengan sebutan Taufiq ini beberapa waktu lalu mengunggah video singkat nan kocak saat bersama keluarganya.
Dalam video tersebut, Taufiq terlihat bersama putrinya yang akrab dipanggil Embil. Keduanya pun dengan kocak melakukan gerakan joged dengan latar lagu yang tengah viral saat ini yang berjudul "Entah apa yang merasukimu".
Baca Juga:
Gareth Bale Terancam Sanksi Jutaan Rupiah Gara-gara Lakukan Ini
Aksi keduanya pun mendapat komentar beragam termasuk para rekannya di Bali United.
Sementara itu sejumlah netizen lainnya juga tak kalah ikut memberikan komentarnya.
Baca Juga:
Tanpa Evan Dimas, Barito Siapkan Pemain Ini Hadapi Kalteng Putra
"kurang lemezz boss," ungkap akun @factasiafootball disertai emoticon ngakak.
"goyangggggg bang," tulis akun @tengku9_.
"Kalau cetak gol selebrasinya gitu aja om, wkwkwk," tulis akun @ilhamjulian_.
Baca Juga:
Emery: Ada Pemain Lain yang Pantas Masuk Skuat Ketimbang Mesut Ozil
"Idola capt," tulis akun @ajjiesatria.
Sementara itu, meski tengah menjalani masa liburan, pelatih Bali United Stefano Cugurra Teco tetap meminta anak asuhnya untuk menjaga stamina.
Seperti dilansir dari laman klub, Teco sudah menyiapkan program agar para pemain tetap menjaga kondisi fisik selama libur sepekan sebelum bersua PSIS Semarang pada 15 Oktober 2019.
Baca Juga:
Tujuh Wakil Tuan Rumah Tembus ke Semifinal Indonesia Masters 2019
"Pelatih fisik sudah menyiapkan program yang harus dilakukan para pemain selama libur. Saya rasa sebagai pemain profesional, mereka pasti melakukannya dengan baik untuk menjaga kondisi fisik mereka," terangnya.
Berita Terkait
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Soal Kompetisi Liga 1 Ditunda, CEO Bali United dan Pelatih Berbeda Pandangan
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Terancam Degradasi, Rans Nusantara Bertekad Benahi Kelemahan Jelang Duel Lawan Bali United
-
Prediksi Skor Bali United vs PSIS Semarang: Head to Head, Susunan Pemain, Siaran Langsung Liga 1 Malam Ini
-
PSIS Semarang akan Mencoba Pemainan Terbaik untuk Hadapi Bali United
-
Diintip Madura United di Klasemen Liga 1, Bali United Bertekad Rebut Tiga Poin dari PSIS Semarang
-
Mendekati Posisi Empat Besar Klasemen Liga 1, Pelatih Persik Kediri Merasa Tidak Aman
-
Intip Posisi Persib di Klasemen Liga 1 Usai Bali United Kalah: Ada Pesaing Baru!
-
Posisi Persib di Klasemen Liga 1 Sangat Tidak Aman Usai PSIS Menang
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini