Bolatimes.com - Jadwal laga tunda BRI Liga 1 2022 hari ini, Sabtu (25/3/2023) akan menyajikan satu pertandingan. Adalah duel antara Persebaya Surabaya vs Persikabo 1973 di di Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik, pukul 20.30 WIB.
Di pertandingan yang merupakan laga tunda pekan ke-18 BRI Liga 1, Persebaya Surabaya dan Persikabo 1973 dipastikan sama-sama membidik tiga poin.
Bagi Persebaya kemenangan menjadi harga mati demi memutus tren negatif yang sudah berlangsung sejak 18 Februari, di mana tim berjuluk Bajul Ijo gagal mendapatkan kemenangan.
Baca Juga:
Kiper Persija Akhirnya Debut di Garuda Select, Langsung Catatkan Cleansheet Lawan Klub Inggris
Di enam pertandingan tersebut tim besutan Aji Santoso hanya mampu mendulang dua poin dari dua kali imbang dan empat kali tumbang.
Kekalahan itu termasuk di laga pekan ke-31 pada pekan lalu di mana Persebaya dipermalukan Persik Kediri dengan skor 1-0.
Rentetan hasil buruk tersebut membuat posisi Persebaya terus merosot. Bajul Ijo saat ini menempati posisi 10 dengan 39 poin dari 28 pertandingan.
Di klasemen, Persikabo saat ini menempati posisi 13 dengan 35 poin dari 30 pertandingan. Laskar Padjadjaran terpaut tiga posisi dari Bajul Ijo.
Meski posisi di klasemen kalah dari Persebaya, Persikabo 1973 mengantongi modal positif menatap laga ini. Yaitu kemenangan atas Persebaya di putaran pertama.
Jadwal laga tunda BRI Liga 1 2022 hari ini, Sabtu (25/3/2023).
Baca Juga:
Striker Juventus Bakal Tampil On Fire Bersama Inggris di Piala Dunia U-20 Indonesia
20.30 WIB Persebaya Surabaya vs Persikabo 1973
Berita Terkait
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Persib Restui Kepergian Beckham Usai Laga Kontra Bhayangkara
-
Tengah Dalam Tren Positif, Beckham Ingin Persib Jaga Ritme Kemenangan
-
Kalkulasi Kemenangan 10 Pemain Persib atas Persikabo, Bojan Hodak Salahkan Strategi Menyerang
-
Terancam Degradasi, Rans Nusantara Bertekad Benahi Kelemahan Jelang Duel Lawan Bali United
-
Taklukan PSIS, Persib Bandung Merangsek Naik Ke Posisi 2 Klasemen Sementara
-
Jadwal Persita vs Persebaya di Liga 1 Pekan ke-25, Divaldo Alves Nilai seperti Laga Final
-
Penjaga Gawang Persebaya Ernando Ari Mulai Berlatih Terpisah
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024