Bolatimes.com - Timnas Indonesia U-20 akan melakoni laga hidup mati kontra Uzbekistan dalam laga pamungkas Grup A Piala Asia U-20 2023, Selasa (7/3/2023) malam WIB. Shin Tae-yong memastikan pemainnya siap tempur.
"Kita akan melakukan permainan dengan baik karena kondisi pemain juga baik," kata Shin Tae-yong dalam sesi latihan bersama di Stadion Istiqlol, Fergana, Senin (6/3/2023).
Timnas Uzbekistan U-20 bisa jadi lawan yang kuat untuk Timnas Indonesia U-20. Sebab Timnas Uzbekistan U-20 salah satu tim langganan lolos babak perempat besar.
Baca Juga:
Hasil Liga Inggris: Drama 5 Gol, Brentford Taklukkan Fulham 3-2
Dari tujuh kali partisipasinya di ajang Piala Asia U-20, pencapaian terburuk Uzbekistan hanyalah sampai babak perempat final semata.
Kiprah apik ini bahkan berlanjut di Piala Dunia U-20. Tercatat, Uzbekistan mampu tampil di ajang ini sejak 2003 sebanyak empat kali.
Dalam empat kali kesertaannya, Uzbekistan mampu menembus babak perempat final dalam dua edisi berturut-turut, yakni pada 2013 dan 2015.
Baca Juga:
Akhirnya Nyetel di Liverpool hingga Cetak Brace saat Gulung MU, Begini Kata Cody Gakpo
Dengan rekam jejak ini, Uzbekistan U-20 pun menjadi lawan tangguh yang harus dikalahkan Timnas Indonesia U-20 jika ingin berbicara banyak di Piala Asia U-20 2023.
Catatan rekor ini memang perlu diperhatikan baik-baik oleh juru taktik Shin Tae-yong.
Baca Juga:
Timnas Uzbekistan U-20 Tak Punya Pemain Abroad, Kesempatan Indonesia Menang di Laga Pamungkas?
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Komentar Shin Tae-yong usai Sukses Kalahkan Myanmar, Mainkan 8 Debutan
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Pernah Tolak Panggilan untuk Bela Timnas Indonesia U-20, Pemain Keturunan Ini Gabung Man City
-
Erick Thohir Senang Shin Tae-yong Resmi Perpanjang Kontrak hingga 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Perpanjang Kontrak dengan Timnas Indonesia Sampai 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Erick Thohir Izinkan Shin Tae-yong Kembali Latih Korea Selatan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024