Bolatimes.com - Presiden AFC, Shaikh Salman bin Ebrahim Al Khalifa ikut buka suara terkait tragedi di Stadion Kanjuruhan pasca-laga Arema FC vs Persebaya Surabaya, Sabtu (1/10/2022).
Tragedi pilu menimpa sepak bola Indonesia. Kericuhan yang terjadi usai laga Arema FC vs Persebaya Surabaya memakan korban jiwa hingga ratusan orang.
Soal kejadian ini, Presiden AFC ikut buka suara. Shaikh Salman bin Ebrahim Al Khalifa menyampaikan belawungkawa atas tragedi pedih ini.
Baca Juga:
Antusias Tinggi, Kapten Guam Sudah Tidak Sabar Hadapi Timnas Indonesia U-16
"Saya sangat terkejut dan sedih mendengat berita tragis seperti itu dari Indonesia yang mencintai sepak bola. Atas nama AFC dan keluarga sepak bola Asia, saya menyampaikan belasungkawa yang tulus kepada keluarga dan teman-teman para korban," ucap Shaikh Salman bin Ebrahim Al Khalifa dikutip dari situs resmi AFC pada Minggu (2/10/2022).
Perlu diapresiasi, Presiden AFC ini tidak langsung membahas kemungkinan sanksi. Ia menjunjung tinggi rasa empat terhadap korban yang meninggal dunia.
"Sambil menyampaikan ucapan duka cita kami, semoga para suporter yang terluka dalam insiden itu bisa sembuh dengan cepat dan dukungan kami untuk PSSI serta para klub," imbuhnya.
"Pikiran dan doa keluarga sepak bola Asia bersama untuk sepak bola Indonesia selama momen yang sulit ini," pungkas laporan dari AFC.
Baca Juga:
Dua Rival Kuat Timnas Indonesia U-16 di Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 Menurut Iqbal Gwijangge
Berita Terkait
-
Jadwal Liga 1 Hari Ini: Persikabo vs Arema, dan Bhayangkara vs Madura United
-
Jadwal Persita vs Persebaya di Liga 1 Pekan ke-25, Divaldo Alves Nilai seperti Laga Final
-
Penjaga Gawang Persebaya Ernando Ari Mulai Berlatih Terpisah
-
Kok Bisa PSIS Tetap Gacor meski Ditinggal Striker Tajam Sekelas Carlos Fortes
-
Jadwal Liga 1 2023/2024: Persebaya vs PSIS, dan Persis vs Madura United
-
Reaksi Ernando Ari Usai AFC Sebut Dirinya Bintang Muda Asia Yang Bakal Bersinar di Masa Depan
-
AFC Masukkan Justin Hubner Dalam Daftar 11 Pemain Team Of The Matchday, Termuda di Lini Belakang
-
Paul Munster Efek, Pemain Asing Persebaya Akui Banyak Hal Berbeda di Tubuh Bajul Ijo
-
AFC Sebut Assist Yakob Sayuri Pada Merselino Ferdinan Kelas Dunia, Netizen: Pengalihan Isu
-
AFC Unggah Video Timnas Indonesia: Asnawi Disebut Pemain Kunci, Witan adalah Rising Star
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024