Bolatimes.com - Jadwal final Piala Presiden 2022 antara Arema FC vs Borneo FC. Pertandingan ini akan digelar di Stadion Kanjuruhan, Kamis (14/7/2022) pukul 20.00 WIB.
Berdasarkan jadwal final Piala Presiden 2022, laga Arema FC vs Borneo FC bakal dilangsungkan dua kali. Leg pertama digelar pada Kamis (14/7/2022), sedangkan leg kedua pada Minggu (17/7/2022).
Arema FC menjadi tim pertama yang memastikan diri lolos ke final Piala Presiden 2022. Tim Singo Edan sukses mengalahkan PSIS Semarang dengan skor agregat 4-1 di babak semifinal.
Baca Juga:
Jadwal Singapore Open 2022 Hari Ini: 12 Wakil Indonesia Berjuang ke Perempat Final
Usai menang 2-0 di kandang PSIS pada leg pertama, Arema berhasil kembali menumbangkan Tim Mahesa Jenar dalam pertandingan leg kedua di Stadion Kanjuruhan, Senin (11/7/2022).
Sementara Borneo FC Samarinda itu melaju ke partai puncak setelah menang agregat 6-0 atas PSS Sleman. Menang 2-0 di kandang PSS pada leg pertama, Borneo semakin perkasa dengan menang 4-0 di kandang sendiri.
Kini Arema FC dan Borneo FC akan saling bertempur untuk memperebutkan Piala Presiden 2022. Arema FC akan bertindak sebagai tuan rumah lebih dahulu di partai final leg pertama, Kamis (14/7/2022) malam WIB.
Jadwal final Piala Presiden 2022 antara Arema FC vs Borneo FC pada leg pertama.
Venue: Stadion Kanjuruhan, Malang
Waktu: 20.00 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio.com
Baca Juga:
Liga 1 2022/23 Segera Digelar, Persib Bandung Krisis Striker
Berita Terkait
-
Genggam 1 Tiket Championship Series Liga 1, Borneo FC Lakukan 'Epic Comeback' ke Gawang Persebaya
-
Jadwal Liga 1 2023/2024: Dewa United vs Persikabo, dan Borneo FC vs Persebaya
-
Jadwal Liga 1 Hari Ini: Persikabo vs Arema, dan Bhayangkara vs Madura United
-
Erick Thohir Sindir Klub Liga 1 yang 'Tahan' Pemain Gabung Timnas Indonesia hingga Singgung Nasib Pratama Arhan di Suwon
-
Hasil dan Klasemen Liga 1: Borneo FC Kokoh usai Taklukan Persija
-
Kok Bisa PSIS Tetap Gacor meski Ditinggal Striker Tajam Sekelas Carlos Fortes
-
UPDATE Jadwal Persib vs Persis Solo, Begini Cara Dapat Tiket Nonton, Ada Diskon Besar Buat Bobotoh
-
Dua Pemain Muda Persib Disanksi Komdis PSSI, Ini Penyebabnya
-
Persib Dibantai Borneo FC di EPA Liga 1 2023/2024
-
Kalah dari Libya 0-4 Timnas Indonesia Ditantang Diego Michiels Hadapi Borneo FC: Siapa Tahu Akhir Musim
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024