Bolatimes.com - Salman Alfarid tak butuh waktu lama untuk menemukan klub baru usai dilepas Persija Jakarta. Pemain jebolan Garuda Select itu kini resmi bergabung Persebaya Surabaya.
Kabar dilepasnya Salman oleh Macan Kemayoran --julukan Persija-- disampaikan melalui akun Instagram resmi klub, @persija, Kamis (21/2/2022). Salman menjadi pemain kedelapan yang dibuang Persija.
Sebelumnya, Persija mengumumkan berpisah dengan Ichsan Kurniawan, Yoewanto Setya Beni, Adixi Lenzivio, Novri Setiawan, Iman Fathurrahman, Ikhwan Ciptady, dan Ahmad Bustomi.
Baca Juga:
Pantai hingga Gunung, Marc Klok Sebut Latihan Shin Tae-yong Keras Sekali
Sehari berselang, Persebaya Surabaya mengumumkan berhasil mendapatkan Salman Alfarid. Tim asuhan Aji Santoso itu mengontrak Salman selama dua tahun dengan opsi perpanjangan.
"Signed and sealed Salman Alfarid. Selamat datang Salman di keluarga besar Persebaya," tulis akun @officialpersebaya, Jumat (22/4/2022).
Baca Juga:
Prestasi Erik ten Hag, Murid Pep Guardiola yang Latih Manchester United
"Salman berposisi sebagai bek kiri. Mantan pemain timnas U-19 ini dikontrak dengan durasi dua tahun, dengan opsi perpanjangan. Give your best Salman! Salam satu nyali!," sambungnya.
Selain Salman Alfarid, Persebaya juga resmi mendatangkan Januar Eka yang sebelumnya bermain untuk Badak Lampung FC di Liga 2 2021.
Sementara Persija sudah tiga pemain didaratkan. Mereka adalah Hansamu Yama, Hanif Sjahbandi, dan Firza Andika.
Baca Juga:
Kemenangan Mahal Barcelona atas Real Sociedad, 4 Bek Alami Cedera
Berita Terkait
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ungkap Penyebab Persija Kalah dari Persib
-
Bojan Hodak Ungkap Kunci Kemenangan Persib Atas Persija
-
Link Live TV Nonton Persib vs Persija di Liga 1: Sarat Emosi Adu Gengsi
-
Marc Klok Hatinya Berketar di Laga Persib vs Persija, Bukan karena Mantan Team Melainkan Ini Penyebabnya
-
PREDIKSI Skor Persib vs Persija di Liga 1: Susunan Pemain, Head to Head, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ingin Persija Bawa Pulang Tiga Poin dari Markas Persib
-
Duel Persib vs Persija tanpa Penonton di Stadion, Nick Kuipers Bilang Begini
-
Duel Persib vs Persija di Liga 1 2023/2024, Bojan Hodak Sebut Anak Asuhnya Tak Perlu Tambahan Motivasi
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024