Bolatimes.com - Masih ingat dengan rumor Mesut Ozil yang sempat beredar beberapa waktu lalu. Ya, pemain asal Jerman itu dikabarkan bakal merumput di Indonesia.
Kabar ini muncul setelah pemilik Rans Cilegon FC, Raffi Ahmad, mengutarakan bahwa timnya siap memboyong Ozil. Raffi bahkan mengaku sudah intens melakukan komunikasi dengan peraih Piala Dunia 2014 tersebut.
Akan tetapi, kabar itu pada akhirnya tidak terwujud dan hanya sebatas menjadi rumor. Harga transfer dan gaji Ozil yang selangit, disebut Raffi menjadi kendala Rans Cilegon mendatangkannya.
Baca Juga:
Coret Pemain Amerika, Malaysia Panggil 4 Nama Baru untuk Piala AFF U-23
Mendatangkan pemain top dunia atau terkenal memang bukan hal mustahil, hadirnya pemain macam ini tentunya bakal mengangkat pamor klub sekaligus Liga Indonesia.
Pada faktanya, ada beberapa pemain terkenal yang dulu sempat membela tim-tim Eropa dan kini berstatus bebas transfer. Jika memang berminat, klub-klub Indonesia bisa saja melakukan penjajakan kepada pemain-pemain berikut ini.
1. Ramires
Baca Juga:
Pep Guardiola Bangga Manchester City Solid, Kebobolan Gol Sedikit
Pemain asal Brasil ini tercatat tidak memiliki klub sejak November 2020. Terakhir kali dia bermain bersama klub asal negaranya, Palmeiras.
Pemain berusia 34 tahun itu cuma mencatatkan 37 penampilan buat Palmeiras. Ramiers sendiri merupakan mantan bintang Chelsea yang berhasil memenangkan Liga Champions dan Liga Inggris.
2. Carlos Tevez
Baca Juga:
Shin Tae-yong Condong ke Kevin Diks Dibanding Ragnar Oratmangoen Sejak Awal
Di usianya yang menginjak 37 tahun, Carlos Tevez kini berstatus tanpa klub. Dia terakhir kali bermain untuk klub masa kecilnya di Argentina, Boca Juniors.
Mantan pemain Manchester United, Manchester City, Juventus, dan West Ham tersebut tentunya punya pengalaman berharga yang sangat berguna untuk klub-klub yang meminangnya.
3. Laurent Koscielny
Baca Juga:
Malaysia U-23 Siapkan Amunisi Baru usai Gagal Boyong Pemain Amerika
Mantan bek dan kapten Arsenal ini tercatat belum lama ini menjadi pemain berstatus bebas transfer. Dia sempat bermain untuk Bordeaux pada paruh pertama musim ini dan mencatatkan 11 pertandingan.
Meski sudah berusia 36 tahun, kemampuan dan kepemimpinan Koscielny di atas lapangan masih cukup mumpuni. Menurut data Transfermarkt, saat ini harga pasaran Koscielny masih ada di 3 juta euro.
4. Diego Costa
Pemain bintang lainnya yang saat ini menganggur adalah mantan penyerang Chelsea, Diego Costa. Pemain berusia 33 tahun tersebut baru saja mengakhiri kontrak di klub Brasil, Atletico-MG.
Costa hanya bermain selama 6 bulan saja di sana dan kini berstatus tanpa klub. Menurut Transfermarkt, harga pasaran Diego Costa saat ini 5 juta euro.
Berita Terkait
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
-
Shin Tae-yong Apresiasi Bantuan Erick Thohir, Timnas Indonesia U23 Bisa Berangkat Lebih Awal
-
Soal Kompetisi Liga 1 Ditunda, CEO Bali United dan Pelatih Berbeda Pandangan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024