Bolatimes.com - PSIS Semarang mengawali seri kedua atau lanjutan pekan ketujuh BRI Liga 1 dengan hasil mengesankan. Tim berjuluk Laskar Mahesa Jenar itu menghajar Persik Kediri, 3-0 dalam laga di Stadion Manahan, Solo, Jumat (15/10/2021) sore.
Tiga gol PSIS semuanya terjadi di babak pertama melalui Andreas Ado, Septian David Maulana, dan Frediyan Wahyu.
Dengan hasil itu, skuat asuhan Ian Andrew Gillan mengoleksi 15 poin. Anak--anak Semarang hanya berjarak satu angka saja dari pemuncak klasemen sementara Bhayangkara FC.
Baca Juga:
Link Live Streaming PSS Sleman vs Barito Putera, Kick Off 18.15 WIB
Baca Juga:PSS Sleman Terseok-seok di Awal Liga 1, Marco: Kita Memasuki Fase Tersulit
Persik sejatinya mengawali laga dengan intensitas tinggi hingga mendapatkan sejumlah peluang dari Sackie Doe.
Banyak ditekan, PSIS justru mampu mencuri gol lewat Andreas Ado menit ke-20. Tandukannya memanfaatkan sepak pojok Septian David Maulana gagal diantisipasi kiper Dikri Yusron.
Baca Juga:
Manchester United Tanding, Berikut Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan Ini
Anak-anak Semarang menggandakan skor menit ke-31. Berawal dari gocekan berkelas Riyan Ardiyansah yang menipu bek kiri Persik Ibrhaim Sanjaya, dia melepaskan umpang silang ke kotak penalti.
Septian David yang datang dari belakang langsung menyambut umpan tersebut dan langsung membuahkan gol tambahan bagi PSIS Semarang.
Fredyan Wahyu menambah keunggulan PSIS Semarang pada menit ke-42. Pemain yang akrab disapa Ucil itu mencetak gol setelah melakukan penetrasi dari sisi kiri pertahanan Persik Kediri.
Baca Juga:
Bagus Kahfi Dipanggil Timnas Indonesia U-23, Shella Bernadetha: Goodluck!
Setelah berhasil menipu 2 pemain Persik Kediri, Ucil melakukan shooting mendatar yang melewati kolong bek Persik Arthur Felix Da Silva.
Skor 3-0 tak berubah hingga wasit Asep Yandis meniup peluit panjang berakhirnya pertandingan.
Berikut klasemen terbaru Liga 1 2021/2022:
Baca Juga:
Jawa Barat Juara Umum PON XX Papua 2021, Koleksi Ratusan Medali
(SuaraJateng)
Berita Terkait
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024