Bolatimes.com - Berikut link live streaming PSS Sleman vs Barito Putera. PSS Sleman dan Barito Putera akan berlaga Jumat (15/10/2021) pukul 18.15 WIB.
Duel PSS Sleman vs Barito Putera di laga lanjutan Liga 1 2021 digelar di Stadion Manahan Solo. Kedua tim saat ini di posisi buncit klasemen sementara liga 1.
Diprediksi, PSS Sleman dan Barito Putera akan berduel sengit demi merebut poin penuh untuk mengamankan posisi mereka.
Baca Juga:
Manchester United Tanding, Berikut Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan Ini
Kekinian, PSS Sleman masih berada di peringkat ke-15 dengan koleksi 5 poin dari enam laga yang sudah dijalani.
Klub berjuluk Super Elang Jawa sejauh ini baru mengoleksi satu kemenangan, dua kali imbang, dan tiga kali menelan kekalahan.
Namun, upaya PSS untuk meraih poin mendapatkan rintangan yang cukup berat. Sebab salah satu pemain andalan mereka, Irfan Jaya kemungkinan besar absen.
Baca Juga:
Jawa Barat Juara Umum PON XX Papua 2021, Koleksi Ratusan Medali
Irfan saat ini masih menjalani karantina mandiri usai menunaikan tugas bersama Timnas Senior Indonesia di dua laga babak play-off kualifikasi Piala Asia 2023 melawan Taiwan di Thailand, 7 dan 11 Oktober lalu.
Di sisi lain, Barito Putera juga memiliki nasib yang hampir sama. Dari enam laga yang dilalui pada seri pertama BRI Liga 1 2021/2022, Barito hanya menghasilkan satu kemenangan, dengan sekali seri dan empat laga lainnya berakhir dengan kekalahan.
Barito kini terpuruk di peringkat ke-17 klasemen sementara dengan raihan 4 poin.
Baca Juga:
Pemain-pemain Liga 1 Jebolan PON, Ada yang Pernah Main di Luar Negeri
Melawan PSS, Barito sendiri harus kehilangan dua pemain, yakni Muhammad Riyandi dan Muhammad Firly yang dipanggil Timnas Indonesia U-23 untuk mengikuti training camp (TC) di Tajikistan.
Untuk live streaming PSS Sleman vs Barito Putera, bisa diklik di sini.
(Suara.com/Adie Prasetya)
Baca Juga:
Kisah Ousmane Dembele, Si Jorok Perusak Rumah Sewaan Milik Juergen Klopp
Berita Terkait
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024