Bolatimes.com - Bos Rans Cilegon FC, Raffi Ahmad, mengaku ciut saat ditantang Ketum PSSI, Mochamad Iriawan, berenang di laut pada malam hari.
Hal tersebut diketahui dalam unggahan Instagram Raffi Ahmad pada Minggu (3/10/2021). Pada unggahannya tersebut, Raffi Ahmad dan Ketum PSSI terlihat sedang bertemu, wajar saja mereka berdua hadir di PON XX Papua.
Dalam unggahan tersebut, ternyata Mochamad Iriawan atau Iwan Bule menantang Raffi untuk berenang di laut pada malam hari. Namun, Raffi mengaku takut dengan tantangan tersebut.
Baca Juga:
4 Jebolan Liga Inggris yang Gagal Total di Indonesia, Ada Eks Man United
"Pak mau berenang di kolam sini (nunjuk kolam renang)," kata Raffi Ahmad.
Menjawab pertanyaan Raffi, Iwan Bule menyebutkan bahwa dia ingin mengajak suami Nagita Slavina untuk berenang di laut.
"Wah, beneran malam-malam berenang sama ketum PSSI (di laut), Jenderal terlalu berani, saya takut," balas Raffi.
Baca Juga:
Postur Bukan Halangan, 5 Pesepak Bola Mungil yang Menggemparkan Dunia
Terlepas dari itu, saat artikel ini ditulis Rans Cilegon FC sedang bertanding pada matchday kedua Liga 2 2021 melawan Persekat Tegal, Selasa (5/10/2021) sore WIB
Rans Cilegon sedang berusaha bangkit dalam pekan kedua ini. Sebab sebelumnya tim Raffi Ahmad tersebut kalah dari Dewa United dengan skor 1-3 di laga perdana.
Dalam laga itu, Rans Cilegon terpaksa bermain 10 pemain karena Saddam Tenang diganjar kartu merah.
Baca Juga:
Neymar Bongkar Arti Tato di Lehernya, Simpel tapi Penuh Makna
Unggul pemain Dewa United kemudian mencetak gol melalui Selamet Budiono, Suhandi, dan Ade Suhendra. Sedangkan satu gol Rans Cilegon FC dicetak Sirvi Arvani.
Berita Terkait
-
Erick Thohir Senang Shin Tae-yong Resmi Perpanjang Kontrak hingga 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
PSSI Bisa Kejar Maarten Paes Agar Tampil di Round 3 Kualifikasi Piala Dunia, Kasus Sama di CAS Selesai Cuma 2 Bulan
-
Erick Thohir Izinkan Shin Tae-yong Kembali Latih Korea Selatan
-
Erick Thohir Kagum dengan Kekuatan Fisik Pemain Timnas Indonesia U-16
-
Target Juara SEA Games, PSSI Turunkan Tim Muda di Piala AFF 2024
-
Wasit Thailand Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23, Erick Thohir Lapor ke FIFA?
-
Shin Tae-yong Apresiasi Bantuan Erick Thohir, Timnas Indonesia U23 Bisa Berangkat Lebih Awal
-
Bertemu Erick Thohir, Shin Tae-yong Yakin Bisa Sikat Bersih Vietnam di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
-
Potret 6 Pemain Anyar Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia, Bikin Vietnam Ketar-ketir
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024