Bolatimes.com - Chairman AHHA PS Pati FC, Putra Siregar, sudah menyiapkan bonus besar andai timnya bisa mengalahkan Persis Solo pada pertandingan pembuka Liga 2 2021 di Stadion Manahan, Minggu (26/9/2021). Tak butuh waktu lama, bonus akan langsung cair jika timnya menang.
"Bonus yang cukup besar tentunya dan langsung cair," kata Putra Siregar saat jumpa pers virtual, Kamis (24/9/2021) malam WIB.
Putra yakin timnya bisa meriah hasil maksimal melawan Persis. Meski diakuinya tidak mudah mengingat Persis punya materi pemain-pemain bintang.
Baca Juga:
Intip Potret Hot Alice Bates, Wanita Indonesia Mantan Pacar Patrick Bamford
Namun, AHHA PS Pati FC punya modal yang cukup bagus. Dari beberapa kali pertandingan uji coba yang dijalani, tim asuhan Ibnu Graham selalu raih hasil positif.
"Kami yakin dengan semangat, konsisten, dan persiapan yang sudah cukup lama. Kami terus berlatih, tumbuh, dan mudah-mudahan bisa memberikan yang terbaik di kompetisi resmi bukan hanya di uji coba," terangnya.
Senada dengan Putra Siregar, chairman AHHA PS Pati lainnya Atta Halilintar juga optimistis raih hasil positif. Berkaca dari hasil uji coba yang dilalui, ia yakin timnya bisa mengatasi Persis Solo.
Baca Juga:
Antonio Conte Tolak Latih Barcelona
Saya lihat pemain kami punya mental yang baik. Intinya di semua laga uji coba untuk persiapan di laga resmi," ujar Atta.
"Semoga di laga resmi, walaupun Persis sangat baik, sangat bagus, skuad luar biasa, pemain bintang yang hebat dan idola kami, Persis main kandang juga, ini cobaan terbesar di match pertama."
"Tetap fokus, optimistis, apapun itu jangan dengar kata orang fokus dengan tujuan, mau maju terus. Itu yang perlu dipertahankan," pungkasnya.
Baca Juga:
Bos Persikota Minder Lihat Foto Terbaru Najwa Shihab: Ijazahku Tengkurep
(Suara.com/Adie Prasetyo)
Berita Terkait
-
Duel Persis vs Barito di Liga 1, Milomir Seslija Minta Anak Asuhnya Tetap Waspada Penuh
-
Bhayangkara FC Depak Mario Gomez Jelang Lawan Madura United
-
Puji Permainan Persib, Milomir Seslija Ungkap Kunci Persis Solo Bisa Imbangi Maung Bandung
-
Kemenangan Persib Digagalkan Persis Solo, Ciro Alves: Ini adalah Kesalahan dari Pemain
-
Jelang Bentrok Persib vs Persis di Liga 1, Milomir Seslija Puji Lawan
-
Bojan Hodak Sebut Kondisi Pemain Persib Lebih Siap Hadapi Persis Solo daripada Laga Putaran Pertama
-
Jadwal Siaran Langsung Persib vs Persis di Liga 1: Ciro Alves Siap Merusak Fokus Pertahanan Lawan
-
Duel Persib vs Persis: Henhen Antusias Tampil di Hadapan Bobotoh
-
Prediksi Skor Persib vs Persis Liga 1 2023/2024: Head to Head, Susunan Pemain, Live Indosiar Jam Berapa?
-
Persib Bidik Kemenangan di Awal 2024, Bojan Hodak Harap Bobotoh Padati Stadion Saat Jamu Persis Solo
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024