Bolatimes.com - Persija Jakarta telah memastikan diri melaju ke final turnamen Piala Gubernur Jawa Timur 2020. Hasl tersebut didapat usai mengalahkan Madura United dengan skor 2-1 pada laga semifinal di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (17/2/2020).
Pelatih kepala Persija, Sergio Farias pun buka suara terkait lawan yang ingin dihadapinya di partai puncak nanti.
Lawan Persija di final sendiri belum diketahui. Sebab, tiket masih akan diperebutkan oleh Arema FC dan Persebaya Surabaya.
Baca Juga:
Jadwal Liga Champions Dini Hari Nanti, Laga Sulit Buat Liverpool dan PSG
Kedua tim baru akan bertanding di laga semifinal lainnya Selasa (18/2/2020) sore ini. Pertandingan bertajuk Derby Jawa Timur ini bakal digelar tanpa penonton.
Farias sendiri rupanya tidak mau pilih-pilih lawan. Tim mana pun yang lolos, juru taktik asal Brasil tersebut menyatakan jika Persija akan siap menghadapinya.
"Kita tunggu apa yang terjadi di laga Persebaya vs Arema FC, karena mereka masih akan bertemu untuk memperebutkan satu tiket final," kata Farias.
Baca Juga:
Lakoni Debut, Odion Ighalo Catatkan Sejarah di Manchester United
"Saya akan ada (menonton pertandingan) di hotel pakai AC dan tunggu siapa lawan kami. Setelah itu baru kami bersiap," selorohnya.
Senada dengan Farias, winger Riko Simanjuntak juga tidak terlalu mengkhwatirkan lawan. Yang jelas, eks bintang Semen Padang itu ingin memboyong trofi Piala Gubernur Jatim 2020 ke Jakarta.
"Siapa pun nanti lawannya, kami tidak pikirkan dan kami akan siapkan tim kita dulu. Siapa pun lawannya kami tidak peduli. Kami siap membawa piala ke Jakarta," sesumbar Riko.
Baca Juga:
Persebaya Tanpa Empat Pemain Pilar Lawan Arema FC
Berita Terkait
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ungkap Penyebab Persija Kalah dari Persib
-
Bojan Hodak Ungkap Kunci Kemenangan Persib Atas Persija
-
Link Live TV Nonton Persib vs Persija di Liga 1: Sarat Emosi Adu Gengsi
-
Marc Klok Hatinya Berketar di Laga Persib vs Persija, Bukan karena Mantan Team Melainkan Ini Penyebabnya
-
PREDIKSI Skor Persib vs Persija di Liga 1: Susunan Pemain, Head to Head, Live di Mana?
-
Thomas Doll Ingin Persija Bawa Pulang Tiga Poin dari Markas Persib
-
Duel Persib vs Persija tanpa Penonton di Stadion, Nick Kuipers Bilang Begini
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024