Bolatimes.com - Bek muda potensial asal Indonesia, Firza Andika, saat ini tengah memulai mimpinya berkarier di daratan Eropa bersama AFC Tubize. Ia dikontrak sejak awal tahun 2019.
Kendati demikian, Firza tak langsung bergabung dengan tim senior klub asal Belgia tersebut. Ia lebih dulu memulai dari tim U-18.
Pertandingan demi pertandingan terus ia lakoni. Alhasil, pemain kelahiran Medan, Sumatera Utara itu mampu membuktikan dirinya layak bermain di tim U-21.
Baca Juga:
Putuskan Mualaf dan Kenakan Hijab, Duh Cantiknya Mantan Ratu Wushu Ini
Setelah sekian lama menimba ilmu, Firza pun mengungkapkan perbedaan paling kentara antara pemain Eropa dan Indonesia. Menurutnya, perbedaan tersebut terletak pada teknik dan mental.
''Kekuatan yang ada di diri saya yang dibawa dari Indonesia adalah mental dan skill, tetapi sesampainya di sini saya merasa memiliki banyak kekurangan dari segi teknik dan mental,'' ungkap Firza Andika, sebagaimana dikutip dari wawancara klub.
''Mental anak-anak Indonesia masih kalah dengan orang Eropa,'' tuturnya menambahkan.
Baca Juga:
Buat yang Penasaran, Begini Kondisi Terbaru Cedera Rezaldi Hehanusa
Menyadari kekurangannya tersebut, Firza Andika lantas bertekad untuk memperbaiki kekurangan dalam dirinya. Ia yakin bisa mengimbangi rekan-rekannya di AFC Tubize.
''Saya harus memperbaiki mental dan teknik saya supaya bisa mengimbangi mereka,'' tandas mantan pemain PSMS Medan itu.
Baca Juga:
Frank Lampard Sebut Chelsea akan Kesulitan Cari Pengganti Eden Hazard
Berita Terkait
-
Kim Jin Sung, Pemain Liga 1 Korsel dari FC Seoul Dikabarkan Gabung PSMS Medan di Liga 2
-
Masalah Klasik, Sembilan Klub Masih Tunggak Gaji Pemain Jelang Bergulirnya Liga 2 2023/2024
-
Perkuat Tim di Liga 2 2023-2024, PSMS Medan Boyong Jebolan Liga Thailand
-
Mantan Striker Timnas Indonesia Dukung Wacana Pengurangan Poin jika Suporter Berubah
-
6 Pemain yang Perpanjang Kontrak di Persija Jakarta, Ada Andalan Shin Tae-yong
-
3 Klub Indonesia yang Dulu Berjaya tapi Kini Lenyap bak Ditelan Bumi
-
Jelang Borneo FC vs Persija, Thomas Doll Tekankan Soal Cetak Gol di Momen Tepat
-
BREAKING NEWS! Berita Duka Cita, Suimin Diharja Eks Pelatih PSMS Meninggal Dunia
-
Profil Bobby Nasution, Menantu Presiden Jokowi yang Mau Renovasi Stadion Teladan
-
6 Pesepak Bola Indonesia yang Pernah Berkarier di Liga Belgia, Marselino Ferdinan Menyusul?
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024