Bolatimes.com - Bicara soal pemain gacor, Carlo Ancelotti merupakan sosok pelatih gudangnya bintang-bintang lapangan, bahkan dari yang sebelumnya tampil bapuk.
Carlo Ancelotti dikenal sebagai pelatih pragmatis namun efektif, hal itu terbukti dari sederet trofi juara yang pernah ia raih.
Paling terbaru bersama Real Madrid, Ancelotti kembali memberi trofi Piala Dunia Antarklub 2022 setelah mengalahkan Al-Hilal dengan skor 5-3.
Baca Juga:
Erick Thohir Akui Belum Menang meski Sah Terpilih Sebagai Ketum PSSI, Ini Alasannya
Kemenangan itu juga tak lepas dari moncernya para pemain hasil asuhannya, seperti yang sudah-sudah dari lahirnya para pemain bintang.
Lantas siapa saja mereka yang gacor lewat tangan Ancelotti? beberapa di antaranya lahir dari klub-klub ternama Eropa lain, berikut di antaranya.
Baca Juga:
Jadwal Playoff Liga Europa Malam Ini: Ada Barcelona vs Manchester United hingga Juventus vs Nantes
Masa kejayaan AC Milan bersama Ancelotti melahirkan sosok Inzaghi, striker yang menjadi rekrutan awal kedatangan sang pelatih di San Siro.
Pernah bermain untuk Juventus, nama Inzaghi justru melambung di AC Milan dengan torehan 323 penampilan dan 161 gol selama ditangani Ancelotti di dua klub berbeda.
Baca Juga:
Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Siap Bikin kejutan di FIFA Matchday
Ronaldo menjadi pemain kedua pemilik gol terbanyak ketika ditangani Ancelotti, pria Madeira mendapat polesan Don Carlo selama dua musim, 2013-2014 hingga 2014-2015.
Kualitas sebagai striker tak perlu diragukan lagi, Ronaldo sukses mengemas 112 gol selama dilatih Ancelotti dengan 101 laga di enam kompetisi berbeda.
3. Karim Benzema
Baca Juga:
Kata-kata Erick Thohir usai Resmi Jadi Ketum PSSI Periode 2023-2027
Menjadi pemain paling setia di Real Madrid, bahkan saat beberapa pelatih datang dan pergi, saat ini Benzema berada di musim kedua dilatih Ancelotti.
Mencatatkan 104 gol di bawah asuhan Don Carlo, Benzema juga mencatat 166 pertandingan pada enam kompetisi berbeda.
Sosok yang akrab disapa Sheva ini berada di bawah asuhan Ancelotti dalam dua tim berbeda, AC Milan dan Chelsea tetapi tetap sama garangnya.
Sheva sukses mencatat 103 gol selama dipoles Ancelotti, dengan sebanyak 219 pertandingan dalam sembilan kompetisi berbeda di AC Milan dan Chelsea.
5. Ricardo Kaka
Kaka merupakan salah satu gelandang terbaik di dunia pada masanya, sosoknya nyaris bermain di dua klub berbeda di bawah asuhan Ancelotti.
Saat berada di AC Milan dan Real Madrid, sayangnya saat Ancelotti hijrah ke Santiago Bernabeu, Kaka justru angkat kaki dari tempat itu.
Mengoleksi 270 pertandingan selama diasuh Ancelotti dan berhasil mencatat 95 gol, Kaka adalah sosok penting di skuad milik Ancelotti.
Berita Terkait
-
Olivier Giroud Siap Bikin Kejutan, Siap-Siap AC Milan Gigit Jari
-
5 Ribu Gol Pulisic di AC Milan Bikin Merinding, Legenda Brasil Bisa Geleng-Geleng
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
Drama Full Tegang 90 Menit Al Shabab vs Al Nassr, Cristiano Ronaldo sampai Ketar-ketir
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
Pemegang Gelar Top Skorer Euro Sepanjang Masa Cristiano Ronaldo Murka pada Wasit di Riyadh Season Cup 2024
-
5 Negara Calon Kuat Juara Euro 2024: Satu di Antaranya Tampil Sempurna di Babak Kualifikasi
-
Persib vs Persis: Bobotoh Minta Stefano Beltrame Buktikan Diri, 'Cristiano Ronaldo' Ikut Nimbrung
-
Romelu Lukaku Pencetak Gol Terbanyak Kualifikasi Euro 2024, Langkahi Cristiano Ronaldo Sekaligus Ukir Sejarah Baru
-
Euro 2024: Courtois Memastikan Dirinya Absen, Ini 4 Kiper Timnas Belgia bakal Bersaing
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter