Bolatimes.com - Penikmat sepak bola mana yang tak tahu siapa Fabrizio Romano, jurnalis kenamaan Italia sekaligus pakar transfer sepak bola dunia.
Namanya mencuat setelah informasi apa saja soal sepak bola Eropa khususnya yang dibagikan Fabrizio Romano selalu valid.
Namun, di balik integritasnya sebagai pewarta dunia sepak bola tak salah jika Fabrizio Romano juga memiliki klub favorit.
Baca Juga:
Rio Ferdinand Terkejut Rumah Cristiano Ronaldo 'Dikepung' Banyak Orang
Tak melulu klub besar seperti Juventus, Manchester United atau Real Madrid, klub papan tengah Liga Inggris justru menjadi pemikat hatinya.
Adalah Watford klub favorit Fabrizio Romano, tentunya pria berusia 28 tahun itu memiliki alasan kuat tersendiri akan pilihannya.
Usut punya usut, epic comeback klub berjuluk The Hornets melawan Leicester City dalam perebutan tiket playoff Championship pada 2013 silam jadi alasannya.
Baca Juga:
Antonio Conte Emoh Latih Barcelona, Fabrizio Romano Bongkar Alasannya
Kala itu Leicester City diunggulkan sebagai tim tamu bertandang ke dengan agresivitas gol tandang, ditambah menit terakhir pertandingan mendapat penalti.
Namun, Anthony Knockaert yang ditunjuk sebagai eksekutor The Foxes gagal menunaikan tugasnya setelah bola hasi sepakannya mampu diblok Manuel Almunia.
Mantan kiper Arsenal itu bahkan dua kali memblok tembakan pemain Leicester City usai bola rebound hasil tepisan penalti.
Baca Juga:
Pemain Asing Cedera, Persipura Full Pemain Lokal Hadapi Persiraja
Setelahnya serangan balik justru dilakukan para pemain Watford, hingga Troy Deeney sukses menjebol gawang Leicester City untuk menambah keunggulan menjadi 3-1.
Dimulai dari sayap kanan, umpan silang Fernando Forestieri disambut Jonathan Hogg dengan sundulan namun bukan mengarah ke gawang.
Melainkan diarahkan ke Troy Deeney yang kosong tanpa penjagaan, sepakan keras pemain asal Birmingham itu menghujam keras ke tengah gawang Kasper Schmeichel.
Baca Juga:
Jadwal Liga 1 Hari Ini, Jumat 24 September 2021
Watford keluar sebagai pemenang usai unggul agregat 3-2 atas Leicester City, momen epik itulah yang membuat Fabrizio Romano terpukau.
Hingga saat ini Romano masih setia dengan klub pilihannya itu, bahkan ketika bermain gim FIFA dan Football Manager, ia juga menggunakan Watford.
Alasan lain bagi Fabrizio Romano menyukai Watford mungkin karena sang pemilik klub yang merupakan pria asal Italia, Giampaolo Pozzo.
Tak hanya Watford, pebisnis ulung ini juga memiliki saham mayoritas salah satu klub papan tengah Liga Italia Serie A, Udinese.
Selain itu tak jarang juga Fabrizio Romano mendapat tiket dari Valon Behrami untuk bisa menyaksikan laga tim favoritnya Watford langsung di Stadion Vicarage Road.
Berita Terkait
-
Pemain Keturunan Sepakat Gabung AC Milan, Semakin Diidamkan Shin Tae-yong Bela Timnas Indonesia
-
Batal Pensiun, Toni Kroos Perpanjang Kontrak dengan Real Madrid
-
Lionel Messi Kabarnya Setuju Perpanjang Kontrak di PSG, Klub David Beckham Gigit Jari
-
Pernah Kena Nutmeg Witan Sulaeman, Pemain Timnas Curacao Direkrut Watford FC
-
Bali United Lempar Kode Boyong Luis Suarez Secara Gratis usai Piala Dunia 2022
-
Media Malaysia Syok dengan Kabar Jurnalis Fabrizio Romano Diduga Nongol di Negeri Jiran, Ada Apa Nih?
-
Profil Ben Foster, Eks Kiper Man United yang Pensiun dan Putuskan Jadi YouTuber
-
7 Kekalahan Terburuk Liverpool saat Dilatih Jurgen Klopp, Paling Sering Lawan Manchester City
-
Mengenal 5 Pakar Transfer Pemain Paling Dipercaya, Ada Fabrizio Romano
-
Resmi, Watford Degradasi dari Liga Inggris usai Kalah dari Crystal Palace
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter