Bolatimes.com - Lionel Messi telah melokoni debut bersama Paris Saint-Germain saat lawan Reims di lanjutan Ligue 1, Senin (30/8/2021) dini hari WIB. Usai laga, sosok Messi langsung jadi sorotan salah satunya saat dimintai kiper Reims, Pedrag Rajkovic agar anaknya bisa berfoto bareng.
Pada laga Reims vs Paris Saint-Germain yang digelar di Stadion Stade Auguste Delaune, Lionel Messi masuk sebagai pemain pengganti. La Pulga masuk pada menit ke-66 menggantikan Neymar.
Debut Messi di PSG masih belum gemilang karena pemain berpaspor Argentina itu belum berkontribusi atas gol Les Parisiens. Namun, penampilan Messi tak bisa dipandang sebelah mata.
Baca Juga:
Apes! Pemain Reims Ini Ditolak Messi saat Mau Tukar Jersey
Bermain sekitar 25 menit, Messi melakukan 20 passing sukses dari 21 percobaan dan dari 26 sentuhan bola.
Bukan hanya itu, Messi juga mendapatkan perhatian dari banyak pihak. Tak hanya dari fans PSG, Messi juga mencuri atensi dari pihak lawan, yaitu kiper Reims.
Kiper Reims Pedrag Rajkovic langsung menghampiri Messi usai pertandingan demi dapat berfoto bersama dengan anaknya.
Baca Juga:
Bocoran Skuad Timnas Belgia di Kualifikasi Piala Dunia, Jagokan Pemain Lama
Foto tersebut kemudian diunggah pada akun Instagram pribadi istrinya Ana Rajkovic, melalui sebuah tulisan ia mengucap terima kasih untuk Messi yang sudah mau diajak berfoto.
"PSG Vs Reims. Terima kasih Leo Messi." tulis Ana dengan menyertakan foto Messi yang tengah menggendong putranya.
Penasaran dengan pesona Ana Rajkovi, istri kiper Reims yang 'kejar' Messi? berikut rangkuman potretnya:
Baca Juga:
Wajah Bos Rans Cilegon FC Muncul di Times Square New York, Bikin Riuh
1. Tampil dengan outfit serba putih
2. WAGs yang stylish
3. Pose di kolam renang
Baca Juga:
Gagal di Olimpiade Tokyo, Jonatan Christie: Yang Lalu Biarlah Berlalu
4. Elegan dengan outfit hitam
5. Pose dengan pujaan hatinya
Berita Terkait
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Top Skor Piala Asia 2023: Striker Thailand dan Winger PSG asal Korea Selatan Pimpin Klasemen
-
5 Pemain Piala Dunia U-17 2023 Diprediksi Bisa Jadi Bintang Masa Depan, Ada Titisan Messi dan Striker FC Barcelona
-
Sejumlah Nama Bintang Dunia Tercatat Alumni Piala Dunia U-17, Siapa Saja
-
Piala Dunia U-17: Maroko Bawa Pemain Terbaik, Termasuk Wonderkid PSG dan Juventus
-
Usai Dicoret Bima Sakti, Lionel Sinathrya Justru Promosi ke Paris Saint-Germain U-19
-
Dicoret Timnas Indonesia U-17, Lionel Sinathrya Langsung Gabung PSG
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter