Bolatimes.com - Apa jadinya jika seorang pemain sepak bola diganjar kartu kuning padahal belum sekalipun berkeringat mengejar bola. Hal aneh bin ajaib ini terjadi di pertandingan yang diketahui di Cina. Pemain ini pun didapuk sebagai yang tercepat mendapatkan kartu kuning.
Dalam sebuah video berdurasi singkat yang diunggah akun @SundayChants diketahui peristiwa itu terjadi setahun silam.
Di video tersebut terlihat sejumlah pemain mulai menyalami para tim wasit jelang laga dimulai. Saat itu terlihat ada sebanyak lima wasit yang berjajar menyambut salam dari para pemain.
Baca Juga:
2 Pilar Timnas Futsal Indonesia Belum Pulih Jelang Lawan Thailand
Tiba-tiba saja salah seorang pemain yang berambut panjang dan mengenakan jersey putih-putih yang diketahui sebagai kapten tim ogah menerima uluran salam dari wasit kelima. Sontak si wasit emosi. Ia lantas mencolek wasit utama melaporkan atas sikap kurang terpuji pemain tersebut.
Tak butuh waktu lama, wasit utama langsung menghampiri si pemain berambut gondrong itu dan mengganjarnya dengan sebuah kartu kuning. Aksi bengal sang pemain itu pun mencatatkan rekor sebagai pemain tercepat yang mendapatkan kartu kuning.
Meski sempat diprotes oleh rekan-rekan setim, apalah daya nasi sudah jadi bubur. Si pemain tetap kena hadiah kartu kuning.
Baca Juga:
LDR 8 Bulan, Ini Cara Kensuke Takahashi Atasi Rindu kepada Istri
Duh, ada-ada saja ya
Berita Terkait
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
-
Pernah Tolak Panggilan untuk Bela Timnas Indonesia U-20, Pemain Keturunan Ini Gabung Man City
-
Bisa Dapat Striker Baru, Pemain Keturunan Dairenzio Brank Nyatakan Siap Bela Timnas Indonesia
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Mauro Zijlstra, Runner-up Top Skor Liga Belanda yang Nyatakan Minat Bela Timnas Indonesia
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Wasit Thailand Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23, Erick Thohir Lapor ke FIFA?
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
PREDIKSI Skor Persib vs Persija di Liga 1: Susunan Pemain, Head to Head, Live di Mana?
-
Prediksi Skor Bali United vs PSIS Semarang: Head to Head, Susunan Pemain, Siaran Langsung Liga 1 Malam Ini
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini