Bolatimes.com - Jadwal semifinal Piala AFF U-23 2023 hari ini, Kamis (24/8/2023) menampilkan dua pertandingan Malaysia vs Vietnam dan Timnas Indonesia U-23 vs Thailand.
Piala AFF U-23 2023 telah memasuki babak empat besar. Keempat semifinalis akan berebut tiket ke final kejuaraan sepak bola tingkat Asia Tenggara.
Malaysia yang merupakan juara Grup B bakal menghadapi Vietnam, sang jawara Grup C. Pertandingan kedua tim digelar Kamis (24/8) pukul 16.00 WIB.
Baca Juga:
Jadi Pelatih Baru Arema FC, Fernando Valente: Saya Bukan Pesulap
Malam harinya, digelar laga Timnas Indonesia U-23 kontra Thailand yang juga diprediksi berlangsung alot.
Timnas Indonesia U-23 lolos ke semifinal sebagai runner up terbaik dan akan menghadapi juara Grup A, Thailand.
Ini bak ulangan final SEA Games 2023, di mana kedua tim terlibat pertarungan sengit sebelum akhirnya Timnas Indonesia U-23 mengunci kemenangan atas tim Gajah Perang Muda.
Baik Timnas Indonesia U-23 maupun Thailand tentu mengincar hasil positif demi bisa melaju ke final Piala AFF U-23 2023.
Jadwal semifinal Piala AFF U-23 2023 hari ini, Kamis (24/8/2023):
- 16.00 WIB: Malaysia vs Vietnam
- 20.00 WIB: Timnas Indonesia U-23 vs Thailand
Baca Juga:
Jangan Salah, Inilah 3 Pemain Thailand yang Perlu Diwaspadai Timnas Indonesia U-23
Berita Terkait
-
Korea Selatan akan Berhadapan dengan Yordania di Semifinal Piala Asia 2023
-
5 Skenario Man United Lolos 16 Liga Champions Termasuk Laga Formalitas Bayern Munchen
-
Timnas Argentina U-17 Kalah Dari Jerman U-17, Pelatih Diego Placente Tetap Merasa Bangga
-
Dramatis, Jerman Tundukkan Argentina Lewat Adu Penalti Berhak Melaju ke Final
-
Kisah Hong Kong di Asian Games 2022: Ranking FIFA di Bawah Indonesia tapi Lolos ke Semifinal
-
Erick Thohir Tanggapi Obrolan Arkhan Fikri dan Marselino Ferdinan soal Bonus AFF yang Belum Cair
-
Persiapan Kualifikasi Piala Asia U-23, Taiwan Lakukan Uji Coba Lawan Tim yang Kalahkan Indonesia di Piala AFF U-23
-
Cedera saat Bela Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF, Irfan Jauhari Terancam Menepi 9 Bulan
-
3 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Paling Jadi Sorotan di Piala AFF U-23, Ada Muhammad Ragil
-
Gagal Juara di Piala AFF U-23, Media Vietnam Ledek Shin Tae-yong Sebut 3 Tahun Tanpa Gelar Satu pun
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024