Bolatimes.com - Shin Tae-yong dapat melirik 4 striker gacor di Liga 1 2023/2024 untuk memperkuat Timnas Indonesia U-23 di agenda penting mendatang.
Timnas Indonesia U-23 punya sederet agenda penting yang menjadi perhatian besar Shin Tae-yong selaku pelatih.
Selain tampil di Piala AFF U-23, skuad Garuda Muda asuhan Shin Tae-yong juga diproyeksikan bermain di Kualifikasi Piala Asia U-2023 2024.
Baca Juga:
Petir di Siang Bolong, Luis Milla Mundur dari Kursi Pelatih Persib Bandung
Timnas Indonesia U-23 bakal jadi tuan rumah di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 berlangsung di Stadion Manahan, Solo pada 6-12 September 2023.
Striker menjadi kebutuhan penting Shin Tae-yong mengingat selama ini lini serang Timnas Indonesia selalu buntu dalam mencetak gol.
Kebutuhan itu bisa dipenuhi jika melihat impresifnya beberapa pemain yang tampil di Liga 1 2023, siapa saja mereka?
Baca Juga:
Luis Milla, Dua Kali Kariernya Tak Bertahan Lama di Indonesia
Berikut ini deretan striker gacor Liga 1 2023 yang bisa dicomot Shin Tae-yong masuk skuad Timnas Indonesia U-23.
Usianya baru 18 tahun, Ragil sudah mampu membawa Bhayangkara FC meraih gelar juara Liga 1 2017, berposisi penyerang dengan tinggi 185 sentimeter.
Baca Juga:
Gagal Menang 3 Laga Pertama BRI Liga 1, Luis Milla Berpisah dengan Persib Bandung
Ragil sudah memperlihatkan kualitasnya sebagai pencetak gol unggul meski belum bisa membawa Bhayangkara FC memetik kemenangan melawan PSIS Semarang (1-3).
Performanya menarik ditunggu meskipun di laga kedua kompetisi melawa RANS Nusantara sosoknya diparkir sang pelatih.
Stiker Persik Kediri ini sempat dipanggil Shin Tae-yong masuk Timnas Indonesia U-23 untuk SEA Games 2021 lalu.
Sayangnya saat itu performanya tak muncul secara keseluruhan, berpostur tinggi 184 sentimeter bisa jadi alternatif saat ini.
Berkaca pada performanya di SEA Games 2023 yang gacor, Ramadhan Sananta tentu mendapat kepercayaan penuh di skuad Garuda Muda.
Penampilannya di Persis Solo pada Liga 1 2023 cukup menjanjikan, Sananta termasuk striker lokal yang tampil konsisten.
Ambisi mencetak gol dan hasrat meraih kemenangan merupakan bagian penting yang dimiliki Sananta sebagai seorang striker.
4. Hokky Caraka
Selain Ramadhan Sananta, Shin Tae-yong masih memiliki seorang Hokky Caraka, striker haus gol milik PSS Sleman.
Usianya masih 18 tahun, ketajaman Caraka sebagai bomber mematikan tak perlu diragukan lagi dipercaya memperkuat Timnas Indonesia U-23.
Hokky Caraka dan Ramadhan Sananta merupakan dua target-man yang mumpuni dalam mengoyak jala gawang tim lawan.
Berita Terkait
-
Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Irak di Perebutan Posisi ketiga Piala Asia, Optimis Olimpiade Paris 2024?
-
Soal Hokky Caraka Jadi Starter, Begini Penjelasan Shin Tae-yong
-
Cara Aman Shin Tae-yong Tak Dipecat, Skenario Ini Terbongkar
-
Termasuk 1 Mantan Persib, Persis Boyong 22 Pemain ke Bandung: Ramadhan Sananta Absen
-
Jelang Lawan Persib, Persis Dihantam Kabar Kurang Sedap
-
Kabar Gembira Buat Timnas, Ramadhan Sananta Siap Hadapi Australia, Tambahan Amunisi di Lini Depan
-
Mainnya 20 Menit, Dikritiknya Habis-habisan, Ini Pembelaan Hokky Caraka sampai Gak Bisa Tidur
-
Timnas Indonesia Hadapi Raja Terakhir, Hokky Caraka Minta Hal Ini ke Suporter
-
Main saat Timnas Indonesia Kalahkan Vietnam, Hokky Caraka Jadi Sorotan, Netizen: Titipan Siapa?
-
Tidak Dicoret, Kemana Hilangnya Ramadhan Sananta di Laga Timnas Indonesia vs Irak?
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024