Bolatimes.com - Ketua Umum PSSI Erick Thohir melakukan pertemuan dengan Legenda Chelsea sekaligus Direktur Tekni Garuda Select Dennis Wise di tengah proses seleksi pemain Timnas Indonesia U-17.
Pertemuan itu terabadikan lewat sejumlah foto yang diunggah Erick Thohir melaui Instagram pribadinya @erickthohir, Kamis (6/7/2023).
Tak hanya keduanya, dalam pertemuan tersebut juga dihadiri oleh pemandu bakat Garuda Select Wesley Awad.
Baca Juga:
Dua Pemain Keturunan Idaman Shin Tae-yong Jadi Incaran Klub Top Italia, Bakal Sulit Dinaturalisasi?
Erick Thohir menerangkan dirinya dan Dennis Wise membahas mengenai kerja sama untuk Timnas Indonesia U-17 yang akan menghadapi Piala Dunia U-17 2023.
"Pagi ini berbincang dengan Direktur Program @programgarudaselect, Dennis Wise, terkait sinergi berkelanjutan dengan Timnas U-17 jelang Piala Dunia," bunyi caption @erickthohir.
Diketahui, Dennis Wise turut terlibat dalam seleksi pemain Timnas Indonesia U-17 untuk Piala Dunia U-17 2023.
Dennis Wise menjadi salah satu penasihat teknis yang mendampingi juru taktik Timnas Indonesia U-17 Bima Sakti dalam menyeleksi pemain Timnas U-17.
Mantan pemain Chelsea hingga Southampton tersebut ikut dalam proses seleksi yang digelar pada 5,6 dan 7 Juli.
Selain Dennis Wise, Bima Sakti juga didampingi oleh juru taktik Timnas Indonesia Shin Tae-yong dan nahkoda Timnas U-23 Indra Sjafri.
Baca Juga:
CEK FAKTA: Jurgen Klopp Minta Ipswich Town Pinjamkan Elkan Baggott ke Liverpool
Berita Terkait
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
Tiket Timnas Indonesia Ludes Terjual, Erick Thohir: Alhamdulillah
-
Erick Thohir Senang Shin Tae-yong Resmi Perpanjang Kontrak hingga 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Erick Thohir Izinkan Shin Tae-yong Kembali Latih Korea Selatan
-
Erick Thohir Kagum dengan Kekuatan Fisik Pemain Timnas Indonesia U-16
-
Target Juara SEA Games, PSSI Turunkan Tim Muda di Piala AFF 2024
-
Wasit Thailand Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23, Erick Thohir Lapor ke FIFA?
-
Makanan Korea Jalan Mulus Diplomasi Erick Thohir kepada Shin Tae Yong
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024