Bolatimes.com - Kiper andalan Timnas Indonesia U-20 Daffa Fasya tak masuk skuad Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2023. Meski begitu, ia tetap memberikan perhatian untuk Garuda Muda.
Daffa Fasya sempat dipanggil ke pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2023. Ia termasuk satu dari beberapa jebolan Timnas U-20 yang diminta merapat setelah Piala Dunia U-20 2023 batal digelar di Indonesia.
Namun, berdasarkan hasil seleksi, kiper Borneo FC itu tak masuk skuad final Timnas Indonesia U-22 yang diboyong ke Kamboja.
Baca Juga:
Keluhan Marselino Ferdinan saat Tiba di Kamboja, Cuaca Terik jadi Sorotan
Walau begitu, Daffa Fasya tetap memberikan perhatiannya kepada skuad timnas. Utamanya, kepada rekan sesama kiper Adi Satryo dan Ernando Ari.
Itu terlihat lewat komentar Daffa Fasya di postingan akun Instagram @pssi, Rabu (26/3/2023). Ia mendoakan dua rekannya tersebut.
"Goodluck bosku @adisatryoo @nandoariiiss," tulisnya.
Baca Juga:
Jelang SEA Games 2023, Marselino Ferdinan Ungkap Kendala Saat Gabung Timnas Indonesia U-22
Kontan saja, kata-kata dari Daffa Fasya itu mengundang perhatian netizen.
SEA Games 2023 dijadwalkan berlangsung di Kamboja pada 5-17 Mei mendatang. Untuk cabang olahraga sepak bola akan memulai babak penyisihan lebih awal pada 29 April.
Timnas Indonesia U-22 besutan Indra Sjafri tergabung dalam grup A bersama tuan rumah Kamboja, Myanmar, Filipina dan Timor Leste.
Di laga perdana, Garuda Muda akan menghadapi Filipina. Pertandingan akan dimainkan di Olympic Stadium, Phnom Penh, Sabtu (29/4/2023) pukul 16.00 WIB.
Berita Terkait
-
Pernah Tolak Panggilan untuk Bela Timnas Indonesia U-20, Pemain Keturunan Ini Gabung Man City
-
Lawan China Timnas Indonesia U-20 Terancam Kehilangan 2 Pemain Keturunan
-
Indra Sjafri Panggil Pemain Muda Tottenham Hotspur ke Timnas U-20, Han Willhoft-King Merespon Begini
-
Garuda Muda Pulang ke Jakarta, Bima Sakti Colek Indra Sjafri yang Latih Timnas Indonesia U-20
-
Tidak Mencak-mencak, Thomas Doll Kirim Doa untuk Trio Persija Jakarta di Asian Games 2022
-
Kena Sanksi AFC, 3 Pemain Ini Masih Dipanggil Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Asia U-23
-
9 Pemain Jebolan Juara SEA Games Milik Timnas Indonesia U-23 vs Vietnam di Final Piala AFF U-23 2023
-
3 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Belum Tampil di Piala AFF U-23
-
Ada 13 Pemain Timnas Indonesia dan Thailand Jebolan SEA Games yang Jumpa di Semifinal Piala AFF U-23, Bentrok Lagi?
-
Pemain Jebolan SEA Games 2023 di Kubu Indonesia vs Thailand di Piala AFF U-23 2023, Mana yang Lebih Banyak?
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024