Bolatimes.com - Mengenal Possession Football, taktik yang kemungkinan dipakai Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023. Sebelumnya hal itu diungkap oleh bek Timnas Indonesia U-22, Komang Tri Arta.
Possession Football telah diterapkan selama pemusatan latihan atau training camp (TC) Timnas Indonesia U-22 di Jakarta jelang SEA Gamees 2023.
"Coach Indra mengajarkan kita harus bermain dari bawah, passing harus jalan, dan instruksi beliau, kita harus berani build-up dari belakang,” kata Komang dilansir dari laman PSSI, Sabtu (8/4/2023).
Baca Juga:
Jadwal BRI Liga 1 Hari Ini: Ada Borneo FC vs RANS Nusantara dan Persita Tangerang vs Persib Bandung
Possession Football merupakan strategi tim sepak bola yang mempertahankan bola selama mungkin untuk menciptakan peluang mencetak gol dan mencegah lawan dari ancaman ke gawang tim.
Strategi ini dipercaya sebagai strategi yang baik dalam memenangkan pertandingan.
Tim sepak bola harus mampu menjauhkan bola dari lawan yang memiliki lebih banyak tembakan dan mencetak lebih banyak gol.
Baca Juga:
Jadwal Final Orleans Masters 2023: Bagas/Fikri Jadi Satu-satunya Wakil Indonesia
Sementara secara defensif mereka kebobolan lebih sedikit tembakan dan akibatnya lebih sedikit gol.
Timnas Indonesia U-22 terhindar dari grup neraka dalam SEA Games 2023.
Tim Merah Putih tergabung di Grup A bersama tuan rumah Kamboja, Filipina, Myanmar, dan Timor Leste.
SEA Games 2023 akan bergulir pada 5-17 Mei mendatang. Namun, khusus cabang olahraga (cabor) sepak bola akan berlangsung lebih cepat mulai 29 April mendatang.
Berita Terkait
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Dilatih Indra Sjafri, Timnas Indonesia U-19 Kalah dari Tim PON Sumut
-
Lawan China Timnas Indonesia U-20 Terancam Kehilangan 2 Pemain Keturunan
-
Kutip Ayat Al Quran, Indra Sjafri Yakin Timnas Indonesia Berpeluang Kalahkan Jepang: Kun Fayakun
-
Indra Sjafri Panggil Pemain Muda Tottenham Hotspur ke Timnas U-20, Han Willhoft-King Merespon Begini
-
Pemain yang Membawa Persib Juara ISL 2014 Kini Jadi Asisten Indra Sjafri di Timnas Indonesia U-20
-
Deretan Pemain Pernah Bawah Timnas Indonesia Raja Asia Tenggara Kini Karirnya Meredup
-
Hugo Samir Masuk Skuad Timnas Indonesia U-20, Jacksen F Tiago Libatkan Psikolog untuk Masalah Anaknya Ini
-
5 Pemain Keturunan yang Bisa Dipanggil Indra Sjafri ke Timnas Indonesia U-20, 3 Nama Dijamin Berminat!
-
Indra Sjafri Bicara Langsung Peluang Shin Tae-yong di Sisa Kontraknya bersama Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024