Bolatimes.com - Direktur Utama Persis Solo, Kaesang Pangarep mengunggah cuitan yang mengundang perhatian. Dalam cuitan itu, ia mencolek Kevin Nugroho dan Agha Thohir.
Kevin Nugroho dan Aga Thohir diketahui juga merupakan petinggi Persis Solo. Keduanya ialah pemegang saham tim berjuluk Laskar Sambernyawa.
Nah, pada 9 Januri 2022 lalu, Kaesang Pangarep mengunggah cuitan singkat, sambil memention akun Kevin dan Aga.
Baca Juga:
Tak Cuma Menang, Pelatih Timor Leste Berambisi Tingkatkan Kualitas Tim
"Aku capek cuk agathohir knugroho3," cuitnya.
Pada cuitan itu belum diketahui, apa maksud Kaesang Pangarep. Apakah capek mengurus Persis Solo, atau capek mencari pemain baru untuk musim depan.
Selama ini, Kaesang Pangarep, Kevin Nugroho dan Aga Thohir kerao bersama saat Persis Solo bertanding.
Baca Juga:
Shin Tae-yong Maklum Laga Timnas Indonesia vs Timor Leste Digelar Tertutup
Meski sudah diunggah lama, warganet terpancing untuk mengomentari cuitan putra bungsu Presiden Jokowi tersebut.
Seperti @firlibaha***, meminta bos Persis Solo menjual sahamnya. "Didol wae saham e mas," tulisnya.
Baca Juga:
Apa Itu Turnamen Toulon, Kompetisi Kelompok Usia yang Diabaikan PSSI
Ada juga yang menghargai perjuangan putra Presiden itu yang sukses membawa Persis Solo ke Liga 1.
"Terimakasih untuk lelah yg terkuras banyak Tangan melipat. Jaga semangat," tulis @Holick****.
Ada juga yang menyindir, terlalu banyak curhat bisa dieliminasi oleh calon mertua.
Baca Juga:
PSSI Serahkan Dokumen ke Menpora, Jordy Amat dan Sandy Walsh Segera WNI
"Laki-laki gak boleh mengeluh, kalau kedengaran mertua bisa dieliminasi," tulis @dey*** dalam bahasa Jawa.
Sementara itu, Persis Solo keluar sebagai juara Liga 2 2021/2022. Mereka juga mendapat promosi tampil di Liga 1.
(SuaraJawatengah.id/Fitroh Nurikhsan)
Berita Terkait
-
Duel Persis vs Barito di Liga 1, Milomir Seslija Minta Anak Asuhnya Tetap Waspada Penuh
-
Satu Pemain Persib Terjerat Sanksi Usai Hadapi Persis
-
Usai Laga Persib vs Persis, Stefano Beltrame Tinggalkan Bandung
-
Pemain Jebolan Liga Serbia Akui Persib Klub yang Sangat Bagus
-
Posisi Persib di Klasemen Liga 1 Sangat Tidak Aman Usai PSIS Menang
-
Pelatih Persib Bicara 3 Hal Positif dari Laga Kontra Persis
-
Pelatih Persib Bicara Gol Messidoro: Sisanya Hanya Jogging!
-
Kata Stefano Beltrame Usai Cetak Gol Perdana Tapi Persib Imbang
-
Tak Pernah Habis Pujian Milomir Seslija untuk Persib
-
Puji Permainan Persib, Milomir Seslija Ungkap Kunci Persis Solo Bisa Imbangi Maung Bandung
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024