Bolatimes.com - Bomber Persela FC, Ivan Carlos, tengah jadi pembicaraan warganet. Golnya di laga termutakhir Laskar Joko Tingkir kontra Persebaya Surabaya adalah pemicunya.
Di laga yang berkesudahan dengan skor 1-1, ini Ivan Carlos turut menyumbang gol. Namun, gol tersebut berbau kontroversi lantaran dia sudah ada di posisi offside.
Ivan Carlos dengan tangan terbuka menyatakan bahwa sebelum mencetak gol ia telah berada di posisi offside. Namun, dia berujar bahwa keputusan ada di wasit.
Baca Juga:
5 Alasan Manchester United Segera Harus Pecat Ole Gunnar Solskjaer
Bicara sepak terjang Ivan Carlos, dirinya memang beberapa kali menuai sorotan. Seperti apa profilnya? Berikut Bolatimes rangkum buat Anda
Ivan mengawali karier sepak bolanya di Hanthawaddy United. Pada 2015/16, dirinya yang asli warga negara Brasil merantau ke Myanmar.
Baca Juga:
5 Keputusan Kontroversial Wasit Liga 1 2021/2022, Ada yang Berlisensi FIFA
Di sana, ia bermain sebanyak 17 kali dan mencetak 7 gol. Dan lewat penampilannya, Persela kepincut dan mendatangkannya ke Surajaya pada 2016/17.
Di musim perdananya bersama Persela, Ivan Carlos mencetak 14 gol dari 27 laga. Setelahnya, dia pindah ke Persija yang hanya bermain sebanyak 3 kali dan mencetak 1 gol.
Usai di Persija, Ivan bermain di tiga negara berbeda yakni di Alki Oroklini, AEL Limassol dan Pahang FA selama 3 tahun. Dari ketiga klub yang dibelanya, total Ivan memainkan 47 pertandingan dengan mencetak 19 gol.
Baca Juga:
Hadapi Laga Berat Lawan Aston Villa, Mikel Arteta Bocorkan Formasi Arsenal
Kecintaan Ivan Carlos terhadap Indonesia membuatnya kembali. Pada Liga 1 musim 2021 ini, ia kembali ke Surajaya untuk bergabung bersama Persela.
Sepanjang musim ini, Ivan Carlos sudah main di 7 laga. Tiga gol sudah diciptakannya sepanjang diturunkan pelatih Iwan Setiawan.
Baca Juga:
Jelang Piala Afrika, Liverpool Berat Hati Lepas Mohamed Salah Cs
Berita Terkait
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
-
Shin Tae-yong Apresiasi Bantuan Erick Thohir, Timnas Indonesia U23 Bisa Berangkat Lebih Awal
-
Soal Kompetisi Liga 1 Ditunda, CEO Bali United dan Pelatih Berbeda Pandangan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024