Bolatimes.com - PT Liga Indonesia Baru (LIB) memastikan kompetisi Liga 1 2019 tak akan libur meski adanya ajang SEA Games 2019. Keputusan tersebut dibuat lantaran PT LIB ingin Liga 1 2019 rampung tepat waktu.
Sebagaimana diketahui, SEA Games 2019 akan digelar pada November mendatang. Sementara Liga 1 ditargetkan selesai pada bulan Desember 2019.
PT LIB telah memutuskan kick off Liga 1 2019 akan berlangsung pada 15 Mei 2019. Itu pun mundur yang sebelumnya akan dilakukan pada 8 Mei mendatang.
Baca Juga:
Gantikan Miljan Radovic, Persib Bandung Tunjuk Eks Pelatih PSM Makassar
"Memang agak berat kalau kompetisi dihentikan karena sesuai jadwal Liga 1 selesai bulan Desember. Sementara SEA Games digelar akhir November," kata manajer Kompetisi PT LIB, Asep Saputra saat dihubungi wartawan.
"Lagi pula yang bermain itukan U-22, bukan senior. Jadi kemungkinan besar Liga 1 tetap berjalan saat SEA Games," Asep menambahkan.
Saat ini PT LIB masih menggodok draf jadwal pertandingan bersama dengan PSSI. Setelah dilakukan finalisasi, jadwal kompetisi kasta tertinggi di Indonesia itu akan segera dirilis.
Baca Juga:
Unai Emery: Leg Kedua Akan Terasa Sulit
"Posisinya bulan lalu kami sudah bicara dengan PSSI. Nanti PSSI yang follow up kepada klub-klub," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir: Lawan Filipina Harus Menang!
-
PSSI Kecam Pemain Myanmar: Bisa Mematahkan Karier Orang!
-
Ketum PSSI Puji Satoru Mochizuki yang Belajar Budaya Indonesia
-
PSSI Datang ke Kamboja, Beri Motivasi Jelang Semifinal Piala AFF Wanita 2024
-
Erick Thohir Senang Shin Tae-yong Resmi Perpanjang Kontrak hingga 2027
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
PSSI Bisa Kejar Maarten Paes Agar Tampil di Round 3 Kualifikasi Piala Dunia, Kasus Sama di CAS Selesai Cuma 2 Bulan
-
Erick Thohir Izinkan Shin Tae-yong Kembali Latih Korea Selatan
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024