Bolatimes.com - Pelatih Kalteng Putra, Gomes de Olievera, mendatangkan satu pemain yang cukup menarik untuk timnya di Liga 1 2019. Ya, dia adalah Kevin Gomes yang tidak lain putranya sendiri.
Kevin Gomes sebelumnya bermain untuk Arafa, salah satu tim Divisi 2 Brasil. Ia adalah pemain mutifungsi yang bisa bermain dalam tiga posisi.
Sisi positifnya lagi, Kevin Gomes berstatus sebagai Warga Negara Indonesia (WNI). Sehingga tidak mempengarungi jatah kuota pemain asing Kalteng Putra.
Baca Juga:
Satgas Anti Mafia Bola Tetapkan Tiga Tersangka Perusak Dokumen Persija
"Bisa bek kiri, bek tengah dan gelandang bertahan. Dia WNI, saya bawa dari Brasil dan baru tiga hari di Indonesia. Kevin adalah putra saya sendiri. Jadi lebih semangat, karena ada tim baru, anak sendiri dan harus kerja keras," kata Gomes.
Sementara itu, Kevin Gomes mengungkapkan dirinya berterima kasih telah mendapat kepercayaan untuk bergabung dengan Kalteng Putra.
Walau usianya masih terbilang muda, yaitu berusia 20 tahun, tetapi dirinya yakin mampu memberikan yang terbaik untuk pasukan Isen Mulang di kompetisi teratas sepak bola Indonesia.
Baca Juga:
Miris, Klub yang Lahirkan Edinson Cavani dan Paulo Dybala Terancam Bangkrut
"Saya sangat senang diberi kepercayaan yang besar ini," kata Kevin.
Di sisi lain , Kalteng Putra baru mendatangkan satu pemain asing untuk mengarungi Liga 1 2019. Dia adalah eks Sriwijaya FC, Yu Hyun Koo (Asia). Sementara itu, tiga pemain asing lainnya, Gomes mengaku akan mendatangkan pemain asal Brasil.
Baca Juga:
Kebakaran Asrama Renggut Sepuluh Nyawa Tim Junior Flamengo
Berita Terkait
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
PSS Sleman Fokus Tingkatkan Kebugaran dan Performa Penggawa
-
Imran Nahumarury Berharap Adaptasi Pemain Asing Baru Malut United Lancar
-
Shin Tae-yong Legowo Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Debut Manis Pratama Arhan bersama Bangkok United, Kalahkan Buriram United 3-2
-
Ultras Garuda Ke Patrick Kluivert: Kami Butuh Pembuktian!
-
Shin Tae-yong ke Nova Arianto: Tolong Jaga Pemain Lokal Kita
-
8 Komentar Menarik Shin Tae-yong Selama Lima Tahun Melatih Timnas Indonesia
-
Pemain LOSC Lille Mitchel Bakker Dilaporkan Keturunan Maluku, PSSI Bergerak
-
Erick Thohir Ingin Timnas Indonesia Konsisten Lolos ke Piala Dunia
-
Marselino Ferdinan Minta Maaf Gagal Lolos Fase Grup Piala AFF 2024