Bolatimes.com - Bhayangkara FC bermain imbang tanpa gol di babak pertama atas PSM Makassar dalam laga lanjutan pekan ke-33 Liga 1 2018 pada laga yang berlangsung di Stadion PTIK, Jakarta, Senin (3/12/2018).
PSM Makassar sepertinya punya tekad besar untuk menjuarai Liga 1, hal itu terlihat sejak menit awal mereka bermain menekan dengan langsung menggempur gawang Bhayangkara FC.
Sampai pada menit 29, peluang datang ke kaki Alessandro. Umpan yang mendarat di kakinya di kotak penalti berhasil dikontrol dengan baik. Tetapi sayang, tendangan kaki kanannya masih melebar ke sisi kanan gawang Bhayangkara yang dikawal, Wahyu Tri.
Baca Juga:
Pelatih Semen Padang Berharap Pengaturan Skor Segera Berakhir
Bhyangkara FC yang terus mendapat serangan berusaha keluar dari tekanan para pemain PSM. Sejumlah serangan coba dibangun oleh anak asuh Simon McMenemy. Namun, serangan mereka selalu dihentikan oleh pemain bertahan skuat Juku Eja.
Setelahnya, kedua tim saling jual beli serangan untuk mencoba membuka keunggulan. Tapi hingga menit 40, kedudukan belum berubah, kedudukan masih imbang tanpa gol.
Pada menit 42, Guy Junior hampir saja membuka keunggulan untuk PSM Makassar. Sayang, tendangannya masih mampu diblok oleh kiper Wahyu Tri.
Baca Juga:
PSSI Wajib Belajar Cara Berangus Match Fixing dari Vietnam
Sampai peluit babak pertama berakhir, kedudukan pun belum berubah. Bhayangkara FC masih bermain imbang tanpa gol dari PSM Makassar.
Susunan pemain Bhayangkara FC vs PSM Makassar, Senin (3/12/2018)
Bhayangkara FC:
Baca Juga:
Suporter Spurs Ditahan Polisi Gegara Lempar Kulit Pisang
Wahyu Tri, Putu Gede, Indra Kahfi, Vladimir V, M. Fatchu, Adam Alis, Lee Yujun, Wahyu Subo, Vendry Mofu, Elio Bruno, Paulo Sergio.
Pelatih: Simon McMenemy
PSM Makassar:
Baca Juga:
Demi Sriwijaya FC, Dzalilov Rela Belum Gendong Anak Sejak Lahiran
Hilman Syah, Hasim Kipuw, Abd Rahman, Steven Paulle, Hendra W, Marc Klok, Rizky Pellu, Wiljan Pluim Rahmat, Alessandro F, Guy Junior.
Pelatih: Robert Albers
Berita Terkait
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib
-
Jeda Komperisi Liga 1 Tak Membuat Pemain Persib Stefano Beltrame Tenang
-
Pemain Persib Bandung Ryan Kurnia Nikmati Jeda Kompetisi untuk Pemulihan
-
Shin Tae-yong Apresiasi Bantuan Erick Thohir, Timnas Indonesia U23 Bisa Berangkat Lebih Awal
-
Soal Kompetisi Liga 1 Ditunda, CEO Bali United dan Pelatih Berbeda Pandangan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024