Bolatimes.com - Merasa mendapat perlakukan kurang menyenangkan, Timnas Malaysia mengancam mundur dari turnamen Piala AFF U-16. Tapi ancaman itu direspon santai oleh Ketua Umum PSSI Edy Rahmayadi. Pria yang baru saja memenangkan kontestasi Pilkada Sumatera Utara itu mempersilakan jika skuat Macan Malaya itu ingin mundur.
Malaysia mengancam mundur dari Piala AFF U-16 menyusul perlakuan yang diterima skuat Malaysia selama berada di Indonesia. Suporter Indonesia dianggap oleh federasi sepak bola Malaysia (FAM) melecehkan negaranya, dengan nyanyian dan kata-kata yang tidak pantas.
Perlakuan suporter Indonesia itu merupakan buntut dari tindak tanduk salah satu penggawa timnas Malaysia U-16, Amirul Ashrafiq Hanifah. Amirul memposting bendera Indonesia dengan posisi terbaik di akun instagram pribadinya.
Baca Juga:
Mesut Ozil Dikecam Netizen, Ini Penyebabnya
"Kalau mereka mau mundur, ya mundurlah," kata Edy saat ditemui di Jakarta, Rabu (1/8/2018).
Edy memaklumi tingkah suporter Indonesia yang geram dengan ulah pemain Malaysia tersebut. Namun, mantan Pangkostrad itu tidak menginginkan reaksi berlebihan dari suporter Garuda Asia.
Terkait masalah tersebut, Konfederasi sepak bola ASEAN (AFF) pun turun tangan. Bukan tidak mungkin, Indonesia bakal menerima sanksi akibat kejadian ini.
Baca Juga:
3 Alasan Lionel Messi Bakal Ikuti Jejak Ronaldo Pindah ke Serie A
"Kalau suporter itu, saya maklumlah. Tapi, kami juga meminta agar introspeksi. Kita juga banyak kekurangan. Kami minta suporter tertib dan tidak saling melecehkan," tambahnya.
Tulisan ini sudah dimuat di suara.com
Baca Juga:
Ternyata Ini Sebab Utama Manchester United Loyo di Bursa Transfer
Berita Terkait
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Ketum PSSI Gerah dengan Selebrasi Lebay Timnas Australia U-16
-
Main dengan 10 Pemain, Timnas Indonesia U-16 Kalah 3-5 dari Australia
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
-
Tanpa Ampun! Vietnam Permalukan Brunei 15-0 di Laga Perdana Piala AFF U-16 2024
-
Komentar Nova Arianto usai Timnas Indonesia U-16 Bantai Singapura di Laga Debut
-
Edy Rahmayadi Terkepung, Drama Pengepungan Bus PSMS Medan oleh Suprter Persiraja Aceh, Pelatih PSMS Singgung Mau Perang
-
10 Negara yang Dilewati Timnas Indonesia di Ranking FIFA andai Gasak Irak dan Filipina, Salah Satunya Malaysia
-
Keisuke Honda Latih Timnas Indonesia U-23? FAM Buka Suara
-
Susul Pratama Arhan, Winger Timnas Malaysia Dilaporkan Diminati Klub Besar Jepang
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024