Bolatimes.com - Gelandang Sriwijaya FC, Adam Alis mengaku menjagokan Timnas Prancis di Piala Dunia 2018. Hal ini dikarenakan pemain idolanya, yakni Paul Pogba, menghuni skuat Les Bleus -julukan Timnas Prancis.
Skuat Prancis sendiri, menurut Adam, banyak diisi oleh pemain-pemain muda. Pemain berusia 24 tahun itu pun yakin, armada Didier Deschamps bisa berbuat banyak di Piala Dunia edisi kali ini. Mantan pemain Arema FC itu pun percaya, Prancis bisa menjadi kampiun di Rusia.
“Di Piala Dunia, saya dukung Prancis. Itu tim andalan saya di Piala Dunia sudah dari dulu. Apalagi sekarang banyak pemain-pemain muda yang mulai bersinar, mudah-mudahan nanti bisa membawa Prancis menjuarai Piala Dunia 2018,” ungkap Adam.
Baca Juga:
Prediksi Prancis Vs Australia di Grup C Piala Dunia 2018
Pemain yang juga pernah berseragam Persija Jakarta itu pun membocorkan mengapa ia mengidolakan sosok Pogba. Menurutnya, gelandang andalan Manchetser United itu sangat lihai ketika mengatur permainan di lapangan.
"Saya mengidolakan Pogba karena dari cara bermainnya, saya lihat dia pintar mengatur permainan," jelas Adam.
Prancis sendiri akan berhadapan dengan Australia di laga pertama mereka di Piala Dunia 2018. Laga matchday 1 Grup C ini akan dihelat Sabtu (16/6/2018) petang ini pukul 17.00 WIB.
Baca Juga:
Aksi Protes Wanita Iran di Piala Dunia 2018
Berita ini sudah ditayangkan di suara.com
Baca Juga:
Jadwal Siaran Langsung Piala Dunia 16 Juni 2018
Berita Terkait
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Jawaban Didier Deschamps saat Ditanya Ibu Negara Kenapa Tidak Panggil Junya Ito ke Timnas Prancis
-
Pertaruhan Shin Tae-yong Pakai Jasa Pemain Naturalisai, Ini Daftar 26 Nama Didaftarkan ke Piala Asia 2023
-
Bawa 26 Pemain, Adam Alis dan Arkhan Fikri Resmi Dicoret Shin Tae-yong di Skuad Piala Asia 2023 Qatar
-
SENGIT! Ini Hasil Undian Euro 2024: Prancis dan Belanda akan Saling Sikut, Spanyol dan Italia Gabung Grup B
-
Jadwal Pertandingan Final Piala Dunia U-17 Indonesia: Prancis vs Jerman
-
Jalan Terjal Prancis hingga Tantang Jerman di Partai Pucak Piala Dunia U-17, Ambisi Juara Berturut-turut
-
Duel Klasik: Yunani vs Prancis, Sejarah Bertemu Tanpa Gol dan Tren Performa Terkini!
-
SEDANG BERLANGSUNG Timnas Prancis vs Yunani, Nonton Melalui Link Live Streaming di Sini
-
SESAAT LAGI! Prancis vs Yunani Ini LINK LIVE Streaming yang Bisa Diakses!
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024