Bolatimes.com - Berstatus sebagai juara bertahan, kiprah Timnas Prancis di Piala Dunia 2022 begitu menarik dinantikan. Perjalanan mereka akan bergantung pada beberapa pemain kunci di ajang tersebut.
Adapun, Les Bleus berada di Grup D Piala Dunia 2022 bersama Australia, Denmark, dan Tunisia. Menilik kekuatan tim, Prancis berada di atas para rivalnya.
tim besutan Didier Deschamps jelas punya kans besar untuk bisa lolos ke babak knockout. Akan tetapi mereka juga harus berhati-hati dengan kutukan juara bertahan yang gagal lolos grup. Prancis pun pernah mengalami hal tersebut pada 2002.
Baca Juga:
Satu-satunya Wakil RI Gugur di Semifinal French Open 2022, Coach Nova Sebut Rehan/Lisa Kalah Mental
Sejak 2002 itu, belum ada tim yang berhasil lolos dari fase grup ysai menjadi juara Piala Dunia edisi sebelumnya. Setelah Prancis, menyusul Italia, Spanyol dan Jerman mengalami hal serupa.
Lantas, siapa saja pemain kunci yang besar kemungkinan menjadi penentu keberhasilan Prancis di Piala Dunia 2022 nanti?
1. Hugo Lloris
Baca Juga:
Batal Lawan Persib Bandung dan Persebaya Surabaya, Borussia Dortmund Pilih Klub Jordi Amat
Nama Lloris nampaknya masih akan menjadi pemain kunci Didier Deschamps di sektor penjaga gawang sekaligus sebagai kapten tim.
Kiper berusia 35 tahun tersebut sudah melakoni debut buat Prancis sejak 2008 silam dan kini telah mengantongi 139 penampilan.
2.Raphael Varane
Baca Juga:
Cedera Belum Sembuh, Pupus Sudah Asa Paul Pogba Tampil di Piala Dunia 2022
Varane memang sedang mengalami cedera saat membela Manchester United, namun cederanya dikonfirmasi tidak parah dan bisa tampil di Piala Dunia 2022.
Kehadiran Varane di lini belakang Prancis akan sangat memberi tambahan kekuatan karena pengalaman dan kemampuannya. Varane melakoni debut buat Prancis sejak 2013 dan kini telah mengantongi 87 caps.
3. Aurelien Tchouameni
Baca Juga:
Borussia Dortmund Batal ke Indonesia, Tak Jadi Lawan Persib Bandung dan Persebaya Surabaya
Dengan absennya beberapa pemain kunci di lini tengah macam N'Golo Kante hingga kemungkinan Paul Pogba tak ambil serta, Tchouameni bisa menjadi pemain kunci yang tak terduga dari Prancis.
Pemain berusia 22 tahun milik Real Madrid itu tampil impresif musim ini. Di level timnas, dia sudah mengantongi 14 penampilan dengan torehan 1 gol.
Sangat sulit untuk tidak memasukkan nama Mbappe dalam daftar pemain kunci Prancis. Pemain PSG itu sudah menjadi pemain vital buat Deschamps selama beberapa tahun.
Musim ini Mbappe sudah berhasil mencetak 17 gol dan 4 assist buat PSG di semua kompetisi. Untuk Prancis, Mbappe sudah mengantongi 59 caps dengan 28 gol.
Benzema besar kemungkinan akan kembali dipanggil oleh Didier Deschamps ke skuad Prancis. Menilik performanya dalam beberapa musim terakhir, Benzema bisa menjadi juru gedor utama Prancis.
Meski musim ini dia mesti berkutat dengan cedera, Benzema tetap berkualitas dengan torehan 6 gol dari 11 laga.
Berita Terkait
-
Petinggi La Liga Bongkar Skema Kylian Mbappe, Selangkah Lagi Perkuat Real Madrid
-
Karim Benzema Dikabarkan Ingin Meninggalkan Liga Arab Saudi dan Kembali ke Eropa
-
Karim Benzema Dituding Kabur Tinggalkan Al Ittihad, Pelatih: Sudah Kehilangan Hasrat
-
Dihina Cristiano Ronaldo dengan Kekalahan telak, Benzema Hapus Akun Instagram
-
SENGIT! Ini Hasil Undian Euro 2024: Prancis dan Belanda akan Saling Sikut, Spanyol dan Italia Gabung Grup B
-
Jalan Terjal Prancis hingga Tantang Jerman di Partai Pucak Piala Dunia U-17, Ambisi Juara Berturut-turut
-
Bukti CR7 Habis? Romelu Lukaku Paling Garang, Kylian Mbappe Intai Cristiano Ronaldo
-
Duel Klasik: Yunani vs Prancis, Sejarah Bertemu Tanpa Gol dan Tren Performa Terkini!
-
SEDANG BERLANGSUNG Timnas Prancis vs Yunani, Nonton Melalui Link Live Streaming di Sini
-
SESAAT LAGI! Prancis vs Yunani Ini LINK LIVE Streaming yang Bisa Diakses!
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter