Bolatimes.com - Napoli memetik kemenangan 3-0 di laga kandang terakhirnya saat menjamu Genoa dalam lanjutan Liga Italia di Stadio Diego Armando Maradona, Minggu (15/5/2022) malam WIB. Laga ini sekaligus jadi perpisahan buat Lorenzo Insigne.
Yang lebih spesial, Insigne mencetak gol perpisahannya di kandang Napoli, dia dipastikan akan pindah ke klub Major League Soccer (MLS) Toronto FC di akhir musim ini. Selain itu, dua gol lainnya dicetak oleh Victor Osimhen dan Stanislav Lobotka, demikian catatan laman resmi Serie A.
Dengan kemenangan ini, Napoli menempati peringkat ketiga klasemen Liga Italia dengan 76 poin dari 37 pertandingan. Sementara Genoa makin kritis di zona degradasi dengan 28 poin di peringkat ke-19 dan berjarak tiga angka dari zona aman.
Baca Juga:
Kalahkan Indonesia, Pebulu Tangkis India Dibanjiri Bonus Fantastis usai Juara Piala Thomas 2022
Napoli membuka keunggulan pada menit ke-32. Victor Osimhen membawa Napoli memimpin 1-0 lewat gol sundulannya usai memaksimalkan umpan silang Giovanni Di Lorenzo.
Tuan rumah mendapat penalti pada menit ke-65 setelah Hernani melakukan handball.
Eksekusi penalti Lorenzo Insigne membentur mistar, tetapi ia bisa memaksimalkan bola muntah. Namun, penalti rupanya harus diulang. Insigne kali ini sukses mengonversi penalti jadi gol. Skor menjadi 2-0.
Baca Juga:
Tiba di Indonesia, Kondisi Tangan Sandy Walsh Jadi Sorotan
Napoli makin menjauh pada menit ke-81. Stanislav Lobotka memantapkan kemenangan Napoli lewat tembakan yang mengarah ke pojok bawah gawang dan pertandingan berakhir dengan kemenangan meyakinkan 3-0 untuk Partenopei.
Berita Terkait
-
5 Ribu Gol Pulisic di AC Milan Bikin Merinding, Legenda Brasil Bisa Geleng-Geleng
-
Harapan Shin Tae-yong Punggawa Timnas Bisa Lebih Banyak Main di Eropa, Pemain Keturunan Ini Jadi Sorotan STY
-
Inter Milan 'Kedinginan di Puncak' Serie A, Juventus Sanggup Kejar 12 Poin?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Dinaturalisasi Timnas, Thom Haye Langsung Masuk Pantauan Tim Liga Italia Milik Pengusaha Indonesia
-
Jay Idzes Resmi Jadi WNI, Banjir Dukungan Publik Hingga Pemain Bologna dan Ragnar Oratmangoen
-
Gara-gara Perkuat Persib, Stefano Beltrame Senang Bisa Bertemu Sosok Ini Tahun Depan
-
Dipecundangi Juventus, Pelatih Napoli Ogah Mengakui Kekalahan hingga Salahkan Nasib
-
Liga Champions Matchday 5: Link Live Streaming Real Madrid vs Napoli, Saksikan di Sini
-
Hasil Liga Italia Semalam: Inter Milan Pesta Gol ke Gawang Fiorentina, Juventus Taklukkan Empoli
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter