Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Bolatimes.com - Timnas Malaysia diguncang rumor tak sedap di tengah berlangsungnya Piala AFF 2020. Kabarnya pemain lokal dan naturalisasi sedang tidak akur.
Rumor konflik dalam skuat Malaysia muncul setelah striker naturalisasi asal Brasil, Guilherme de Paula marah ketika digantikan pada laga melawan Kamboja di menit ke-65.
Dinukil dari laporan ESPN, Selasa (7/12/2021), usai ditarik keluar Tan Cheng Hoe, pemain kelahiran Brasil itu tampak murka ketika fan Malaysia memberikan tepuk tangan. Dia bahkan langsung menuju ke ruang ganti setelah itu.
Sementara itu, Akhyar Rashid yang menjadi pemain terbaik dalam laga melawan Kamboja menegaskan bahwa pemain asli Malaysia telah menunjukkan kualitasnya.
Baca Juga
-
Jadwal Liga Champions Malam Ini: Laga Hidup Mati Bayern Munich vs Barcelona
-
Jadwal Babak 8 Besar Liga 2: Rans Cilegon FC vs Persis Solo
-
Top Skor Liga Champions: Cristiano Ronaldo Dibuntuti Lionel Messi
-
Habiskan Rp2,1 Miliar Semalam, Cara Eks Pemain Man City Usai Naik Gaji
-
Man City Lolos 16 Besar Liga Champions, Pep Guardola: Lebih dari Puas
"Menyenangkan bahwa para pemain asli Malaysia telah menunjukkan kualitasnya. Menyenangkan bisa memenangkan pertandingan di mana ada begitu banyak pemain lokal di starting lineup," ucap Akhyar Rashid dikutip dari Lao Dong Rabu (8/12/2021).
Nah, pernyataan yang diucapkan oleh Akhyar Rashid tersebut ditakutkan akang menyinggung hingga memunculkan perpecahan di skuat Harimau Malaya.
Kendati demikian, Tan Cheng Hoe meredam rumor miring tersebut. Dia mengucapkan sejauh ini timnya tidak ada masalah.
"Sejauh ini saya tidak melihat masalah besar dalam tim. Anda dapat melihat bahwa para pemain saya bekerja sangat keras dalam permainan. Tentu saja para pemain cenderung menunjukkan rasa frustasi. Itu bagian dari sepak bola," ucap Tan Cheng Hoe.
Adapun Malaysia sendiri sudah menjalani laga pertama di Piala AFF melawan Kamboja, Senin (6/12/2021). Tim berjuluk Harimau Malaya meraih kemenangan 3-1 atas Kamboja.
Tag
Terkini
- Hasil Piala Dunia Antarklub 2022: Real Madrid Hajar Telak Al Ahly 4-1
- Hasil Manchester United vs Leeds United: Susah Payah Bangkit, Setan Merah Imbang 2-2
- Manchester City Kena Masalah, Mantan Pelatih Arsenal Sebut Pantas Dihukum Berat
- 4 Bintang Manchester City yang Bakal Jadi Rebutan jika Degradasi
- Profil Victor Osimhen, Pemain Napoli yang Lompatannya Kalahkan Rekor Cristiano Ronaldo
- Mengenal Samba d'Or, Penghargaan yang Sudah Enam Kali Dimenangkan Neymar
- 3 Klub yang Bisa Jadi Tujuan Pep Guardiola andai Hengkang dari Manchester City akibat Kasus FFP
- Kisah Loyalitas Georgi Kinkladze, Ogah Pindah Klub meski Manchester City Terdegradasi
- Begini Kabar Terbaru Pemain Kembar Keturunan Indonesia yang Main di Liga Jepang
- Kabar Duka, Kiper Klub Liga Turki Ahmet Eyup Turkaslan Tewas Akibat Gempa
Berita Terkait
-
Curhat Pemain Naturalisasi Kepala Ditabrak Lawan: Nyawa Jauh Lebih Penting dari Hal Lain di Sepak Bola
-
Indra Sjafri Tak Keberatan dengan Aturan SEA Games 2023, Janji Tak Ambil Pemain Timnas U-20 yang Dilatih Shin Tae-yong
-
Peluang Thailand Salip Vietnam di Ranking FIFA Tipis, Ini Alasannya
-
Hanya Jadi Penonton di Piala Asia U-20 2023, Pelatih Malaysia U-20 Sesumbar Skuadnya Bisa Seperti Korea Selatan
-
Timnas Indonesia Bisa Dirugikan, Piala AFF Dianggap Susah Masuk Kalender Resmi FIFA
-
Cek Fakta: Gacor Bersama Persib, Ciro Alves Resmi Dinaturalisasi, Benarkah?
-
Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Malaysia Iri
-
Bantai Jordi Amat cs, Bintang Zenit St Petersburg Beri Respons Tak Terduga
-
Bakal Jadi Rival di K League 2, Pemain Timnas Malaysia Kagum dengan Asnawi Mangkualam
-
Shayne Pattynama Sukses Jadi Algojo Penalti, Viking FK Tumbangkan Klub Kevin Diks