Bolatimes.com - Pemain sepak bola wanita yang bernama Paula Dapena menolak untuk memberikan penghormatan kepada Diego Maradona sebelum menjalani pertandingan. Dia menganggap Maradona adalah pemerkosa.
Diego Maradona dilaporkan meninggal dunia pada Rabu (25/11/2020). Kematian Maradona kemudian membuat para pesepak bola memberikan tribut sebelum pertandingan dengan mengheningkan cipta.
Selain itu, ada juga yang mempersembahkan gol untuk mengenang sosok Maradona seperti yang dilakukan Lionel Messi. Setelah mencetak gol, Messi melakukan selebrasi dengan melepas jersey Barcelona untuk memperlihatkan jersey Newells Old Boys bernomor punggung 10 demi mengenang Maradona.
Baca Juga:
Bhayangkara FC Pakai Nama 'Solo', Suporter Persis Solo Menggugat!
Kendati banyak pemain yang memberikan penghormatan kepada legenda Napoli tersebut, ada satu yang menolak untuk melakukannya. Dia adalah Paula Dapena yang menolak mengheningkan cipta untuk mengenang Maradona.
Paula Dapena sendiri adalah pemain dari klub wanita asal Spanyol,, Viajes Interrias FF. Sebelum laga melawan Depotivo de Abegondo, ada tirbut yang dilakukan untuk mengenang kematian Maradona.
Alih-alih berdiri untuk mengheningkan cipta, Dapena membuat aksi mengejutkan. Dia menolak untuk mengenang Maradona dan terlihat hanya duduk di tengah lapangan.
Baca Juga:
Brylian Aldama Segera Main di Eropa, Gabung Klub Kroasia HNK Rijeka
"Rekan setim saya menatap saya dan tertawa, karena mereka tahu saya tidak akan melakukannya," ucap Dapena dikutip dari Marca pada Senin (30/11/2020).
"Beberapa hari lalu di hari penghapusan kekerasan gender, gerakan ini tiak dilakukan. Dan jika mengheningkan cipta tidak diberikan kepada korban, saya tidak akan melakukannya untuk kekerasan," imbuhnya.
Baca Juga:
Ingin Main Bareng Lionel Messi, Wayne Rooney Ngaku Nyaris Gabung Barcelona
Lebih lanjut, Dapena menjelaskan bahwa dia menolak untuk memberikan penghormatan kepada pemerkosa, pedofil, dan pelaku kekerasan. Oleh sebab itu, dia lebih memilih untuk duduk saja di tengah lapangan selagi tribut untuk menghormati kepergian Maradona.
Berita Terkait
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Mengenang Kepergian Mega Bintang Diego Maradona Tiga Tahun Lalu, AFA Tulis Pesan Menyentuh
-
5 Pemain Piala Dunia U-17 2023 Diprediksi Bisa Jadi Bintang Masa Depan, Ada Titisan Messi dan Striker FC Barcelona
-
Sejumlah Nama Bintang Dunia Tercatat Alumni Piala Dunia U-17, Siapa Saja
-
Akhir Sebuah Era, Liga Champions untuk Pertama Kalinya Tanpa Ronaldo dan Messi dalam 20 Tahun Terakhir
-
Sempat Digadang Jadi Penerus Lionel Messi, Ansu Fati Kini Dilepas Barcelona ke Brighton
-
Profil Yassine Cheuko, Mantan Tentara AS yang Jadi Bodyguard Lionel Messi
-
Profil FC Cincinnati, Pemuncak Klasemen MLS yang Dihajar Inter Miami di US Open Cup 2023
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter