Bolatimes.com - Kiper Timnas Inggris, Jordan Pickford mengaku grogi ketika mengambil tendangan penalti saat melawan Swiss di laga pamungkas UEFA Nations League 2018/2019, Senin (10/6/2019) dini hari tadi. Gol tersebut menjadi gol pertama selama kariernya sejauh ini.
Inggris berhasil mengalahkan Swiss lewat babak adu penalti dengan skor 6-5, setelah pertandingan di waktu normal berakhir dengan skor kacamata 0-0.
Jordan Pickford yang menjadi salah seorang eksekutor pada adu penalti itu juga berhasil menjaringkan bola ke gawang Swiss yang dikawal Yan Sommer.
Baca Juga:
De Ligt Terkejut usai Diajak Cristiano Ronaldo Gabung Juventus
"Saya sedikit grogi mengeksekusi penalti, namun ketika menyelamatkan bola saya tak pernah gugup. Kami biasa melakukan latihan dengan tendangan dari titik putih dan itu biasa terjadi. Namun dalam pertandingan sesungguhnya baru kali ini saya lakukan dan menjadi gol pertama saya. Saya berhasil," ungkap Pickford dikutip dari Mirror, Senin (10/6/2019).
Berhasil melesakkan gol ke gawang Swiss, menjadi motivasi kiper klub Everton ini menghadang tendangan lawan.
Terbukti tendangan keenam dari striker Swiss Josip Drmic, berhasil ditepis Pickford dan hasilnya Inggris mengunci gelar juara ketiga UEFA Nations League 2018/2019.
Baca Juga:
Timnas Indonesia Raih Juara Ketiga di Merlion Cup, Ini Reaksi Indra Sjafri
Jordan Pickford menjadi pahlawan pada laga itu dan membawa pulang perunggu untuk gelar juara ketiga Three Lions.
Berita Terkait
-
Timnas Italia Diperkuat Pemain Veteran, Begini Peluangnya di Euro 2024
-
Membedah Peta Kekuatan Timnas Inggris di Euro 2024, Potensi Lolos 16 Besar hingga Lawan yang Dihadapi
-
Makedonia Utara vs Inggris: Dibantu Gol Bunuh Diri The Three Lions Tak Terkalahkan
-
Gareth Southgate Ingin Bawa Inggris Jadi Nomor Satu di Dunia, Kudeta Perancis dan Argentina!
-
Daftar Pemain Timnas Inggris di Kualifikasi Euro 2024, Ada Dua Nama Baru
-
Bima Sakti Tambah 2 Pemain Diaspora untuk Seleksi Timnas Indonesia U-17, Ada Jebolan Timnas Inggris U-17
-
Kisah Jesus Navas, Pemain Pertama yang Raih Gelar Piala Dunia, Piala Eropa, dan Nations League
-
UEFA Nations League: Libas Italia, Spanyol Tantang Kroasia di Final
-
Hasil UEFA Nations League: Dramatis, Kroasia Melaju ke Final usai Taklukkan Belanda 4-2
-
Pemain Keturunan Indonesia Grade A Segera Debut di Timnas Belanda, Masuk Skuad UEFA Nations League
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter