Bolatimes.com - Penyerang Tottenham Hotspur, Harry Kane baru-baru ini mengungkapkan bahwa dirinya ingin mengawali karier sebagai penendang alias kicker di National Football League (NFL). Namun bukan dalam waktu dekat ini, melainkan 10 atau 12 tahun lagi setelah ia gantung sepatu dari dunia sepak bola.
Kapten timnas Inggris itu tidak merahasiakan kecintaannya terhadap olahraga populer asal Amerika Serikat tersebut. Hal itu ditunjukkan saat ia menghadiri Super Bowl pada Februari dan menamai anjing peliharaannya dengan nama quarterback kondang NFL, Tom Brady dan Russell Wilson.
Dalam sebuah wawancara dengan ESPN yang dikutip oleh BBC sport, Harry Kane bahkan bersikeras untuk mengawali kariernya sebagai kicker (pemain yang bertanggung jawab menendang bola untuk mendapatkan poin lapangan dan poin tambahan) di American Football.
Baca Juga:
Jelang Hadapi PS Tira-Persikabo, Persebaya Waspadai Pemain Ini
Namun, penyerang 25 tahun itu mengatakan bahwa kepindahannya tidak akan dimotivasi oleh uang karena kicker adalah salah satu pemain dengan bayaran terendah di NFL.
"Keinginan itu nyata, mungkin 10 atau 12 tahun lagi, saya pasti ingin mencoba," kata Harry Kane.
"Kembali memiliki keinginan untuk menjadi yang terbaik. Bahkan bila saya mengunduh gim di ponsel saya, bisakah saya menjadi yang terbaik di dunia?" imbuhnya.
Baca Juga:
Ini Sosok Asisten yang Akan Dampingi Ole Gunnar Solskjaer Tukangi MU
''Bila Anda bermain di Liga Premier Inggris dan Piala Dunia, lalu anda bermain di NFL, apakah anda akan dianggap sebagai salah satu olahragawan terhebat yang pernah ada?" celotehnya.
Harry Kane mengatakan dirinya tertantang untuk menjajal American Football saat menyaksikan atlet hebat olahraga tersebut seperti Brady. Brady merupakan salah satu idolanya dan yang ia saksikan mengangkat gelar Super Bowl keenamnya bulan lalu bersama New England Patriots.
"Aku mulai menontonnya di YouTube. Tidak banyak orang berpikir ia akan menjadi sebagus itu, atau bahkan bermain di NFL dan ia kemudian menjadi yang terbaik," tandas Harry Kane.
Baca Juga:
Dramatis, Juara Liga 1 2018 Takluk dari Tim Promosi di Piala Presiden 2019
Berita Terkait
-
Indra Sjafri Panggil Pemain Muda Tottenham Hotspur ke Timnas U-20, Han Willhoft-King Merespon Begini
-
Makedonia Utara vs Inggris: Dibantu Gol Bunuh Diri The Three Lions Tak Terkalahkan
-
Hasil Liga Inggris: Dramatis, Tottenham Meraih Kemenangan Dramatis atas Liverpool
-
Hasil Liga Inggris: Liverpool Menang Telak, Tottenham Hajar Manchester United, Manchester City Kalahkan Newcastle
-
Bima Sakti Buka Peluang Pemain Tottenham untuk Perkuat Timnas Indonesia U-17, tapi ...
-
Debut Pahit Harry Kane, Gagal Bawa Bayern Munich Juara Piala Super Jerman usai Dibantai RB Leipzig
-
Harry Kane Resmi Gabung Bayern Munich, Mimpi Menangkan Trofi akan Segera Terwujud
-
Siap Urus Naturalisasi, Ketum PSSI 'Tantang' Pemain Tottenham Gabriel Han Willhoft-King Datang ke Indonesia
-
Tim-tim Inggris yang Juara di Pramusim, Ada Klubnya Elkan Baggott
-
Termasuk Al Hilal, Berikut 5 Klub Paling Boros di Bursa Transfer Musim Panas 2023
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter