Bolatimes.com - Asosiasi Sepak Bola Argentina (AFA) memberikan sambutan spesial atas kembalinya Lionel Messi ke Timnas Argentina. Sambutan yang diberikan pun tak biasa, skuat Albiceleste menyambut kembalinya Messi dengan membuat video spesial untuk sang kapten.
Seperti diketahui, Lionel Messi sudah resmi kembali dari ke Timnas Argentina setelah memutuskan istirahat sejak Piala Dunia 2018 berakhir. Pemain yang berjuluk La Pulga itu kabarnya akan membela Argentina di laga uji coba Internasional yang akan sebentar lagi berlangsung.
Lionel Messi dan kawan-kawan dijadwalkan akan melakukan serangkaian laga uji coba Internasional. Jadwal terdekat mereka akan melawan Timnas Venezuela di Wanda Metropolitano pada Sabtu (23/3/2019) dini hari WIB.
Baca Juga:
Ezra Walian Tak Bisa Main untuk Indonesia, PSSI Akan Banding
Setelah itu, tim besutan Lionel Scaoni akan menantang Timnas Maroko di Stadion Tanger pada Rabu (27/3/2019) dini hari WIB.
Dalam persiapan dua laga uji coba Internasional itu, Messi sendiri sudah langsung telihat hadir di sesi latihan pertama Argentina pada Selasa (18/3/2019) waktu setempat. Saat itu skuat Albiceleste berlatih di fasitilas latihan milik Real Madrid di Valdebebas, Madrid.
Kembalinya Lionel Messi ke Timnas Argentina ini sepertinya sangat dinantikan oleh para penggemar dan pendukung tim Tango. AFA pun sampai membuat video spesial untuk menyambut Messi kembali ke tim nasional. Video tersebut baru saja dirilis pada Kamis (21/3/2019).
Baca Juga:
Tak Bisa Bela Timnas Indonesia U-23, Berikut 5 Fakta Menarik Ezra Walian
Dalam video tersebut, AFA menampilkan 10 tokoh terkenal dari Argentina. Mulai dari pebasket, Manu Ginobili, petenis, Gabriela Sabatini, musisi Astor Piazzolla, hingga Puas Francis. Video tersebut diberi judul '10 Argentinians in 1', hal itu seolah 10 tokoh terkenal tersebut ada dalam diri seorang Lionel Messi.
"Ada seorang Argentina yang memiliki keyakinan Bergoglio dan kecepatan Fangio. Dia bermain seperti Piazzolla dunks seperti GinĂ³bili dan membuat jantungmu berdetak seperti Favaloro. Sungguh luar biasa, bukan?," bunyi pernyataan dalam video tersebut.
"Di daerah dia, Gardel selesai seperti Sabatini dan jika kau memberinya 2 meter dia membuatmu tak bisa berkata-kata seperti Borges. Terbang dengan bola di kakinya seperti Pagani Zonda dan jika dia berhadapan denganmu, dia meninggalkanmu dicat seperti Quinquela,"
Baca Juga:
Atlet Renang Asal Hong Kong Meninggal Mendadak, Kekasih Tulis Pesan Haru
"Apakah menghitung semua itu? Sepuluh orang Argentina dalam satu. Dan masih ada orang yang mengira dia dari planet lain? Yah, mungkin. Sebuah planet jenius bernama Argentina,"
"Messi Jumat ini kembali ke Tim Nasional. Seorang jenius yang membawa harapan lima puluh juta orang Argentina. Jangan ketinggalan," tutupnya.
Berikut video yang diunggah AFA untuk memberikan sambutan atas kembalinya Lionel Messi ke Timnas Argentina.
Berita Terkait
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Piala Afrika: Prediksi Pertandingan Maroko vs Tanzania, Head to Head hingga Skor Akhir Laga
-
Mengenang Kepergian Mega Bintang Diego Maradona Tiga Tahun Lalu, AFA Tulis Pesan Menyentuh
-
Saat Pemain Maroko U-17 Dibuat Ketawa oleh Bima Sakti: Saya Punya Juga, Pemain dari MU
-
Hasil dan Jadwal Piala Dunia U-17: Maroko Menang Dramatis, Argentina Pesta Gol, Dua Tiket Tersisa
-
Ini Yang Disampaikan Erick Thohir Kepada Pemain Indonesia U-17 Usai Takluk dari Maroko
-
Indonesia Dihajar Maroko di Piala Dunia U-17, Bima Sakti Pasang Badan
-
Piala Dunia U-17: Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Maroko, Saksikan di Sini
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter