Bolatimes.com - Ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri tersingkir dini dari Malaysia Masters 2023 setelah dihajar wakil Korea Selatan Kang Min Hyuk/Seo Seung Jae.
Fajar/Rian langsung gugur di babak pertama Malaysia Masters 2023 yang digelar di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Selasa (23/5/2023). Fajar/Rian kalah dalam dua gim langsung 16-21 dan 19-21.
Ganda putra nomor satu duni harus mengubur mimpi menjadi juara Malaysia Masters atau turnamen selevel BWF Super 500.
Baca Juga:
Rekan Setim Marelino Ferdinan Main di Piala Dunia U-20 2023, Ini Sosoknya
Fajar/Rian langsung mendapat rival berat di awal perjuangan di Malaysia Masters 2023. Wakil Korea Selatan Kang/Seo berhasil mengungguli keduanya.
Fajar/Rian sempat unggul di awal gim pertama, sebelum akhirnya sang rival berhasil menyamakan kedudukan. Namun, setelah interval, wakil Merah Putih justru dibuat kelabakan dan tertinggal 16-21.
Di gim kedua, pertandingan ketat terjadi. Kedua pasangan saling kejar-kejaran poin dan sempat berjarak tipis.
Namun, Fajar/Rian melakukan eror di poin-poin kritis yang kemudian menjadi keberuntungan untuk lawan. Mereka takluk dari Kang/Seo dengan skor 19-21.
Pekan lalu, Fajar/Rian juga menelan kekecewaan, setelah skuad Indonesia gugur di perempat final Piala Sudirman 2023 usai kalah dari China.
Baca Juga:
Timnas Indonesia Punya Dua Amunisi Baru, Vietnam dan Thailand Ketar-ketir
Berita Terkait
-
Jadwal Wakil Indonesia di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023 Hari Ini: Bagas/Fikri Lawan Unggulan Jepang
-
Gugur di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023, Fajar/Rian Akui Tak Bermain Bagus
-
Jadwal Wakil Indonesia di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023 Hari Ini: Fajar/Rian Lawan Duo Taiwan
-
Update Ranking Terbaru BWF: Fajar/Rian Masih Adem di Puncak, Ginting Tempel Axelsen
-
Fajar/Rian Gugur di Australian Open 2023, Coach Naga Api Soroti Permainan Monoton
-
Hasil Japan Open 2023: Tak Berdaya, Fajar/Rian Kalah Lee Yang/Wang Chi Lin di Babak Semifinal
-
Jadwal Semifinal Japan Open 2023: Indonesia Loloskan 3 Wakil, Ada Gregoria Mariska Tunjung
-
Hasil Japan Open 2023: Fajar/Rian, Jonatan Christie, dan Gregoria Mariska Tunjung Lolos ke Semifinal
-
Jadwal Japan Open 2023 Hari Ini: Fajar/Rian Ditantang Ganda Denmark
-
Link Live Streaming Final Korea Open 2023: Fajar/Rian vs Unggulan India
Terpopuler
-
Timnas Indonesia U-23 Dipastikan Lolos ke Semifinal Piala AFF U-23 2023
-
Lolos ke Semifinal Piala AFF U-23, Timnas Indonesia U-23 Hadapi Lawan Tangguh Thailand
-
5 Pemain dengan Gelar Terbanyak Sepanjang Sejarah: Tak Ada Ronaldo, Messi Nomor Satu
-
Luar Biasa, Malut United FC Berangkatkan Orangtua Pemain untuk Umroh di Tanah Suci
-
Langsung Nyetel, Gelandang Keturunan Indonesia Sumbang Assist di Laga Debut bersama AC Milan
Terkini
-
Viral! Selebrasi Sujud Pemain Futsal Berujung Kepala Ditendang Lawan
-
Berapa Hadiah China Open 2023? Berikut Penjelasannya
-
Susunan Lengkap Pelatih Peltnas PBSI, Herry IP Resmi Tangani Ganda Campuran
-
Profil Thomas Indratjaja, Calon Pelatih Ganda Putra Pelatnas PBSI yang Gantikan Herry IP
-
Dicoret dari Timnas Voli Putra Indonesia untuk Asian Games 2023, Rivan Nurmulki Tulis Pesan Menyentuh
-
PBSI Disebut sebagai Federasi Olahraga Paling Benar di Indonesia
-
PBVSI Umumkan Pemain Timnas Voli Putra Indonesia Proyeksi Asian Games, Tak Ada Rivan Nurmulki
-
Profil Latvia, Tim Kuda Hitam yang Kejutkan Prancis di Piala Dunia Basket 2023
-
Prestasi Bulutangkis Indonesia 5 Bulan Terakhir: Cuma 2 Gelar dari 10 Turnamen
-
Dikalahkan Unggulan China, Apriyani/Fadia Gagal Juara di Kejuaraan Dunia BWF 2023