Bolatimes.com - Pasangan ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, tampil mengerikan pada partai kedua semifinal beregu putri SEA Games 2021 melawan Vietnam, Selasa (17/5/2022).
Apriyani/Fadia yang merupakan pasangan anyar, membawa tim beregu putri Indonesia menyamakan kedudukan 1-1 kontra Vietnam dengan mengalahkan Pham Thi Khanh/Van Anh Than.
Dalam pertandingan di Bac Giang Gymnasium, Bac Giang, Vietnam itu, Apriyani/Fadia menghancurkan lawannya dengan skor telak 21-3, 21-9 dalam tempo 28 menit.
Baca Juga:
Pasrah, Mikel Arteta Sebut Arsenal Layak Kalah dari Newcastle United
Kemenangan telak ini jadi jawaban Apriyani/Fadia setelah tim beregu putri Indonesia dikejutkan oleh Vietnam hingga sempat tertinggal 0-1 lebih dulu.
Indonesia harus tertinggal lebih dulu setelah tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung selaku wakil pertama Merah Putih, takluk dari Thuy Linh Nguyen.
Gregoria Mariska Tunjung yang menduduki peringkat 30 dunia, takluk dalam pertarungan rubber game dari tunggal putri ranking 57 dunia itu dengan skor 21-14, 17-21 dan 16-21.
Baca Juga:
Ada Andil Sosok Ini di Balik Batalnya Duel Indonesia vs Malaysia di Semifinal SEA Games 2021
Di partai ketiga, Indonesia akan menurunkan tunggal putri Putri Kusuma Wardani. Dia akan menghadapi Thi Trang Vu.
Merujuk BWF Tournament Software, Putri KW dan Thi Trang belum pernah berjumpa. Namun secara ranking, wakil Indonesia unggul yakni 50 berbanding 70 dunia.
(Suara.com/Arief Apriadi)
Baca Juga:
Disenggol soal Rumor Jordi Amat Gabung Klub Liga Malaysia, Hasani Abdulgani Tegaskan Tak Ikut Campur
Berita Terkait
-
Dikalahkan Unggulan China, Apriyani/Fadia Gagal Juara di Kejuaraan Dunia BWF 2023
-
Jadwal Final Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023: Jadi Satu-satunya Wakil Indonesia, Apriyani/Fadia Ditantang Ganda China
-
Apriyani/Fadia Jadi Satu-satunya Wakil Indonesia di Final Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023
-
Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023: Apriyani/Fadia Lawan Ganda Putri Korea di Semifinal
-
Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023: Ditarget Medali, Apriyani/Fadia Ingin Main Enjoy
-
Digelar Hari Ini, Berikut Deretan Pebulu Tangkis Indonesia yang Pernah Sabet Gelar di Thailand Open
-
Line Up Indonesia vs Jerman di Piala Sudirman 2023: Jojo hingga Apriyani/Fadia Beraksi
-
Daftar Pemain Jebolan SEA Games 2021 yang Kini Mentas di SEA Games 2023, Termasuk Marselino Ferdinan
-
9 Jebolan SEA Games 2021 yang Bakal Main di SEA Games 2023
-
Dibekap Cedera, Apriyani Rahayu Sempat Paksakan Main sambil Tahan Sakit
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports
-
Tim Monster Energy Yamaha Gelar Uji Coba Privat Jelang MotoGP Amerika Serikat