Bolatimes.com - Gelaran IBL 2022 segera bergulir, pertandingan pertama pada Sabtu (15/1/2022) mempertemukan RANS PIK Basketball melawan West Bandits. Rafathar dan Gempi jadi sorotan.
Bukan tanpa alasan mengapa duel RANS PIK Basketball melawan West Bandits dijuluki duel antara Rafathar versus Gempi, hal ini tak lepas dari sang pemilik tim.
RANS PIK Basketball merupakan tim basket milik Raffi Ahmad, yang notabene adalah ayah dari Rafathar, sementara West Bandits dimiliki Gading Marten, ayah dari Gempita Nora Marten.
Baca Juga:
4 Pemain Abroad yang Absen di Piala AFF U-23 selain yang Disebut Tae-yong
Antusias tinggi jelang pertandingan pertama IBL 2022 itu ditunjukkan Raffi Ahmad dalam acara Grand Launching Official Jersey RANS PIK Basketball, Selasa (11/1/2022).
Raffi Ahmad sendiri yang melabeli pertandingan tersebut dengan sebutan 'Andara Match' dan 'Rafathar Vs Gempi'.
"Saya bilang ke Gading, ini Andara Match, antara Gempi melawan Rafathar. Mending mana, lu lawan gua atau lawan Wijin [Saputra] di Dewa United?" ucap Raffi Ahmad.
Baca Juga:
Tinggalkan JDT, Syahrian Abimanyu Gabung Persija Jakarta
Pada momen yang sama, Raffi juga menyatakan keseriusan dirinya di dunia basket Indonesia, seolah ingin menularkan semangat sepak bola ke basket.
Seperti yang diketahui bersama bahwa RANS Cilegon FC mengakhiri musim Liga 2 2021 dengan menempati posisi runner-up.
Selain itu baru-baru ini Rafffi Ahmad juga sempat menggemparkan jagat sepak bola Tanah Air setelah mengaku bakal mendatangkan Mesut Oezil ke RANS Cilegon FC.
Baca Juga:
Alasan Shin Tae-yong Tak Ajak Anak Istri Tinggal di Indonesia
Terlepas dari itu, optimisme meraih kemenangan diungkapkan Presiden RANS PIK Basketball, Jeremy Imanuel Santoso.
"Kami, Rans, memang pengin berkomitmen di olahraga. Kemarin alhamdulillah, Rans Cilegon FC ke Liga 1, mudah-mudahan prestasinya menular ke Rans PIK Basketball," ujar Raffi.
"Kami tim baru, tetapi kalau punya semangat dan dedikasi tinggi, yang pastinya kami ingin (juara) saya percaya.
Baca Juga:
Soroti Kekalahan Persija Jakarta, Marco Motta: Kita akan Perbaiki Semuanya
"Tidak ada superman, tetapi kami harus membikin super team," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Persik Permalukan Persib, Gading Martin dan Arthur Irawan Bilang Begini
-
Tajir Melintir, Daftar Pengusaha yang Jadi Pemilik Klub di BRI Liga 1 2023/2024
-
Dapat Tawaran Jadi Maskot Anak Timnas Argentina, Rafathar Menolak Gara-gara Takut Dibully
-
Raffi Ahmad Tantang Desta di "Lagi-Lagi Tenis", Lebih Seru karena Ada Ganda Campuran dan Putri
-
Bos RANS Nusantara FC Bangun Lapangan Tenis, Keisuke Honda Gercep Komentar
-
Dito Ariotedjo Siap Tinggalkan RANS Nusantara FC usai Resmi Jadi Menpora
-
Dito Ariotedjo Bakal Dilantik Jadi Menpora, Raffi Ahmad: Selamat Bro
-
Daftar Lengkap 78 Bakal Calon Anggota Exco PSSI, dari Artis, Politisi, hingga Ketua Perbasi Jakarta
-
Dukung Erick Thohir Jadi Ketum PSSI, Raffi Ahmad Singgung Soal Nyali
-
Sempat Dirumorkan Tertarik Isi Jabatan di Kepengurusan PSSI, Raffi Ahmad Bilang Begini
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports
-
Tim Monster Energy Yamaha Gelar Uji Coba Privat Jelang MotoGP Amerika Serikat