Bolatimes.com - Pangakuan bek Timnas Indonesia, Pratama Arhan yang ingin mengajak Shin Tae-yong ke sawah viral. Penggemar dibuat terhibur.
Sosok Pratama Arhan tengah naik daun berkat penampilan impresifnya di Piala AFF 2020. Namanya kian melejit usai menyabet gelar pemain muda terbaik di kejuaran sepak bola tertinggi se-ASEAN itu.
Semenjak saat itu, berbagai hal tentang Pratama Arhan menjadi perhatian, termasuk mengenai kehidupan pribadinya.
Baca Juga:
Profil Daejeon Hana Citizen, Klub Korea Selatan yang Incar Pratama Arhan
Sebuah cuplikan video viral di TikTok, berisi pengakuan lama pemain PSIS Semarang tersebut. Video itu awalnya diunggah oleh kanal YouTube PSSI TV.
Beberapa waktu lalu, Pratama Arhan diminta untuk menjawab dengan cepat beberapa pertanyaan. Salah satunya, ia ditanya mengenai pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
"Jika coach STY sedang ke daerah saya, maka saya akan ajak ke?," kata pewawancara.
Baca Juga:
Sedang Susah, Barcelona Masih Optimis Bisa Boyong Erling Haaland
Tak berselang lama, Pratama Arhan secara spontan menjawab ingin mengajak pelatihnya ke sawah jika datang ke Blora, Jawa Tengaj.
"Ke sawah," celetuk pemain berusia 20 tahun tersebut.
Pengakuan tersebut viral setelah dibagikan oleh akun TikTok cludybrwn. Di akhir videonya, akun itu pun membuat meme yang menggambarkan dua orang tengah ke sawah lalu dibubuhi tulisan Arhan dan STY.
Baca Juga:
Chelsea Resmi Perpanjang Kontrak Bek 37 Tahun, Thiago Silva
Videonya bisa di klik di sini.
Melihat postingan itu, netizen pun dibuar terhibur. Beragam komentar kocak dituliskan.
"#STYmelokal ntar wkwk," tulis rijal.
Baca Juga:
Cie, Striker Bordeaux Terciduk Kencan dengan Penyanyi Korea Hyomin di Swiss
"Ngakak, bisa-bosanya ngajak ke sawah, aduh arhan," kata umisolikha.
"Ajak coach nyari keong ya bang, haha," timpal Meee.
Terlepas dari semuanya, Pratama Arhan menjadi salah satu pilar Timnas Indonesia di Piala AFF 2020. Berkat aksinya, ia dilirik untuk bermain ke luar negeri.
Teranyar, klub kasta kedua Korea Selatan, Seongnam FC disebut tertarik untuk meminangnya. Namun, Pratama Arhan belum bergeming.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini