Bolatimes.com - Piala Dunia 2018 menjadi panggung eksis bagi negara di seluruh dunia, sebanyak 32 negara pun turut ambil bagian di sana. Melalui Piala Dunia, kita bisa mengenali negara-negera di berbagai belahan dunia.
Mereka pun memiliki kultur, bahasa, budaya yang berbeda, termasuk sebuah nama sebutan.
Seperti salah satu negara kontestan Piala Dunia 2018. Negara tersebut memiliki nama yang unik. Yang dimaksud adalah Kolombia. Negara di Amerika Selatan itu memiliki julukan Los Cafeteros, jika diartikan dengan bahasa Indonesia berarti penghasil kopi.
Baca Juga:
Host Piala Dunia 2018 Sandra Olga Dikritik, Duh Ini Pemicunya
Kolombia sendiri memang dikenal sebagai salah satu produsen kopi terbesar di dunia. Rata-rata produksi kopi tahunan mereka mencapai 11,5 juta kantong.
Kopi Kolombia pun kerap dinikmati di lima negara seperti Amerika Serikat, jepang, Prancis, Jepang, dan Italia.
Baca Juga:
Dikartu Merah, Pemain Kolombia Masuk Buku Sejarah Piala Dunia
Dunia internasional pun melalui PBB sudah mengakui kapasitas Kolombia sebagai penghasil kopi terbaik dunia. Bahkan, pada 2011, UNESCO mendeklarasikan Kolombia sebagai sebuah kultur dari kopi dan seluruh asetnya disebut menjadi warisan dunia.
Di Indonesia sendiri, kopi menjadi sebuah sajian yang umum untuk dinikmati sehari-hari. Bahkan, pada 2018 penikmat kopi di tanah air meningkat delapan persen lebih besar daripada konsumsi kopi dunia yang hanya enam persen.
Baca Juga:
130.000 Merchandise Palsu Piala Dunia Disita
Menurut data International Coffee Organization (ICO) yang dilansir dari mediaindonesia.com, tingkat konsumsi yang tinggi tersebut juga dipengaruhi kualitas kopi Indonesia yang sudah mendunia sejak lama.
Selain itu, kopi Indonesia juga masuk sebagai salah satu kopi terbaik dunia. Hasil pertanian kopi nusantara menempati posisi empat di bawah Brasil, Kolombia, dan Vietnam.
Baca Juga:
Salut, Fan Senegal Punguti Sampah Usai Saksikan Pertandingan
Bolatimes.com/Irwan Febri Rialdi
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Pemain Keturunan Belum Starter, Timnas Putri Indonesia Kalah 2-3 dari Hong Kong
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Daftar 24 Pemain Timnas Putri Indonesia vs Hong Kong, Ada Trio Keturunan Amerika Serikat
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
-
Cara Persib Bandung Berbagi Semangat di Bulan Ramadan
-
Tren Olahraga Generasi Z dan Pilihan Outfit Kekinian yang Fesyenebel
-
Shin Tae-yong Resmi Bekerja Bersama Seongnam FC di Korea Selatan
-
Yolla Yuliana Perkenalkan Status Baru: Nih Pasangan Aku di Hidup Aku
-
Pesepakbola Israel Ditangkap Diduga Terkait Pesan Perang Israel-Hamas
-
Istri Pratama Arhan Blak-blakan Ogah Punya Anak Dulu, Azizah Salsha Bilang Begini
-
Cara Eks Pebasket Denny Sumargo Menggoda Maria Vania yang Berbikini